Budidaya Tanaman Hias Daun Cocor Bebek, ini 5 Manfaatnya untuk Kesehatan

Budidaya Tanaman Hias Daun Cocor Bebek, ini 5 Manfaatnya untuk Kesehatan

Tanaman hias daun cocor bebek.--@kangkombor

BACA JUGA:Budidaya Tanaman Hias Bunga Tapak Dara Memiliki Kelopak yang Berwarna Warni, ini 3 Tipsnya

Caranya, haluskan daun cocor bebek secukupnya, kemudian campurkan dengan air mawar dan masukkan ke dalam wadah botol semprit. 

Setelah itu, semprotkan campuran tersebut pada wajah, diamkan beberapa saat, dan bilas dengan air hangat.

Ulangi cara ini secara teratur selama beberapa hari dan rasakan manfaatnya. 

Namun, hentikan penggunaan campuran daun cocor bebek dan air mawar pada wajah jika terjadi iritasi.

BACA JUGA:Dekorasi Natal 5 Tanaman Hias ini Dapat Mempercantik Ruangan, Salahsatunya Dianggap Sebagai Keberuntungan

Inilah 5 manfaat budidaya tanaman hias daun cocor bebek untuk kesehatan. Semoga bermanfaat dan menginspirasi.(*)

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: