5 Tanaman Hias Memiliki Nama Menyeramkan, Dari Jantung Berdarah Hingga Rumput Darah

5 Tanaman Hias Memiliki Nama Menyeramkan, Dari Jantung Berdarah Hingga Rumput Darah

5 Tanaman Hias Memiliki Nama Menyeramkan, Dari Jantung Berdarah Hingga Rumput Darah--Pixabay.com

Tanaman ini terbilang menakutkan sebab, bagi pecinta tanaman internasional bentuk tanaman ini menyerupai otak manusia. Sehingga diberi nama brain celosia.

BACA JUGA:PAUDIT, SDIT dan SMPIT Mutiara Cendekia Lubuklinggau Peringati Hari Guru Nasional 2023

Akan tetapi, meski terlihat menakutkan, tanaman ini dikenal memiliki manfaat kesehatan dalam pengobatan tradisional. Yaitu seperti sakit kepala, menghentikan pendarahan, sampai meredakan kram menstruasi.

2. Baneberry Putih atau mata boneka

Selanjutnya ada tanaman yang diberi nama mata boneka atau baneberry putih, dilihat sekilas tanaman ini memang terlihat biasa saja.

Namun, jika mendekatinya, kamu akan melihat ada banyak mata boneka yang menggantung di tanaman ini.

BACA JUGA:Pasien RS dr Sobirin Tinggal 6 Orang, RSUD Pangeran M Amin Belum Bisa Layani Pasien BPJS

Tampilan tanaman mata boneka ini memang cukup menakutkan dan terkesan aneh. Batangnya yang tebal dengan warna merah membuatnya seperti urat syaraf mata. 

Bahkan, kamu tidak boleh mendekati tanaman ini, karena seluruh tubuhnya dikenal sangat beracun. 

3. Jantung Berdarah atau Bleeding Heart

Tanaman ini berasal dari daerah di Asia Timur seperti China Utara, Jepang, Korea, dan sekitar Siberia, tanaman bleeding heart atau jantung berdarah ini memang mempunyai bentuk yang unik.

BACA JUGA:MAMA Awards 2023, Berikut Daftar Pemenang Hari Pertama, Dari BTS, RIIZE, Hingga TREASURE, dan Lainnya

Bunganya yang berbentuk hati berwarna merah muda dengan ujung putih seperti tetesan membuatnya terlihat menarik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: