Prediksi RANS Nusantara vs Bhayangkara FC, BRI Liga 1, Kamis 9 November 2023, Kick Off 19.00 WIB

Prediksi RANS Nusantara vs Bhayangkara FC, BRI Liga 1, Kamis 9 November 2023, Kick Off 19.00 WIB

Prediksi RANS Nusantara vs Bhayangkara FC, BRI Liga 1, Kamis 9 November 2023, Kick Off 19.00 WIB--instagram: rans.nusantara

LINGGAUPOS.CO.ID – Jadwal BRI Liga 1 memasuki pekan ke-19 kali ini akan mempertemukan RANS Nusantara kontra Bhayangkara FC pada hari kamis, 9 november 2023, kick off dimulai pukul 19.00 WIB.

Jika kalian ingin menonton pertandingan seru ini, kalian bisa mengintip prediksi yang telah kami rangkum dari berbagai sumber, mulai dari preview, head to head, susunan pemain hingga prediksi skor akhir, sebagai berikut:

Prediksi RANS Nusantara vs Bhayangkara FC

Preview

BACA JUGA:Prediksi PSIS Semarang vs Persita, BRI Liga 1, Kamis 9 November 2023, Kick Off 15.00 WIB

RANS Nusantara menempati posisi papan atas klasemen sementara BRI Liga 1 musim ini sedangkan untuk Bhayangkara FC sendiri berada di posisi juru kunci, kendati ada perbedaan yang sangat jomplang pada posisi klasemen ini, Bhayangkara tidak bisa dianggap sepele.

Dapat dilihat pada pertandingan sebelumnya Bhayangkara FC berhasil menahan imbang PSIS Semarang yang juga berada di posisi papan atas klasemen juga, tak hanya itu mimpi buruk RANS saat menghadapi Persikabo 1973 yang juga menduduki kalsemen papan bawah.

Seperti yang dikatakan orang bola itu bundar jadi apa saja bisa terjadi di atas lapangan, bagaimanakah pertandingan kali ini akan berlangsung? Kita lihat saja nanti.

Prediksi Susunan Pemain

BACA JUGA:Daftar Rekomendasi Produk Lokal Pengganti Produk Israel

RANS Nusantara (4-4-2): Hilmansyah, Marckho Sandy Merauje, M. Syukron, Samsul Arifin, Taufik Hidayat, Octavio Alexandre Leal de Barros, Zidane Pramudiya Affandi, Paulo Sitanggang, Abdul Rahman, Kenshiro Michael Daniels, Evandro Elmer de Carvalho Brandao.

Pelatih: Eduardo Almeida

Bhayangkara Presisi (4-4-2): M. Aqil Savik, M. Fatchu Rochman, Indra Kahfi, Anderson Salles, David Maulana, Dendy Sulistyawan, M. Reza Kusuma, M. Hargianto, Sani Rizki Fauzi, Henry Matias Mier Codina, Titan Agung

Pelatih: Mario Gomez

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: