Banyak yang Tidak Tahu, 6 Sayuran ini Tidak Boleh Dimakan Secara Mentah, Sebaiknya Dihindari!

Banyak yang Tidak Tahu, 6 Sayuran ini Tidak Boleh Dimakan Secara Mentah, Sebaiknya Dihindari!

Banyak yang Tidak Tahu, 6 Sayuran ini Tidak Boleh Dimakan Secara Mentah, Sebaiknya Dihindari!--Pixabay.com

LINGGAUPOS.CO.ID - Sederet sayuran berikut ini tidak boleh dimakan secara mentah. Yuk cari tahu sayuran apa saja itu, berikut informasinya.

Sayuran merupakan makanan penuh serat dan nutrisi yang sangat bermanfaat bagi tubuh manusia. Apalagi untuk memperlancar buang air besar.

Sayuran memang baik untuk dikonsumsi, sayuran juga dapat diolah menjadi berbagai macam cara, seperti direbus dimakan mentah.

Tapi perlu diketahui, tidak semua jenis sayuran bisa dikonsumsi langsung atau dimakan mentah, loh.

BACA JUGA:Selain Palestina Merdeka Inilah Tanda dan Urutan Hari Kiamat Menurut Al Quran, Maksiat Sudah Dianggap Normal

Meski demikian, sayuran merupakan makanan penuh serat dan nutrisi yang wajib dikonsumsi, karena baik untuk mendukung kesehatan tubuh.

Meskipun beberapa jenis sayuran terasa nikmat dan segar apabila dikonsumsi dalam kondisi yang masih mentah dan diyakini memiliki kandungan vitamin dan mineral yang lebih terjaga.

Tetapi, beberapa ahli gizi mengatakan tidak semua sayuran baik untuk dikonsumsi dalam kondisi yang masih mentah. Selain itu, beberapa sayur justru lebih sehat dan lezat bila dikonsumsi setelah dimasak.

LINGGAUPOS.CO.ID mengutip dari 247wallst.com para ahli gizi mengungkapkan setidaknya ada beberapa jenis sayuran yang sebaiknya dimasak dahulu sebelum dimakan.

BACA JUGA:Sudah Salat Istisqa, Tapi Tidak Turun Hujan, ini Penjelasannya Agar Tidak Salah Paham

Sayuran Yang Tidak Boleh Dimakan Mentah

1. Kacang Merah 

Dalam dunia kesehatan ada sebuah penyakit yang dikenal dengan nama keracunan kacang merah. penyakit ini memiliki gejala yang membuat pengidapnya mengalami mual secara ekstrem, diare dan nyeri perut.

Penyakit ini juga bisa disebabkan oleh racun yang bisa ditemukan dalam kandungan kadar tinggi pada kacang merah mentah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: