Mau Wajah Cerah? Buruan Cobain Masker dari Bahan Alami ini yang Bisa Dibuat di Rumah

Mau  Wajah Cerah? Buruan Cobain Masker dari Bahan Alami ini yang Bisa Dibuat di Rumah

Mau Wajah Cerah? Buruan Cobain Masker dari Bahan Alami ini yang bisa Dibuat di Rumah--Pixabay.com

LINGGAUPOS.CO.ID – Kulit kusam menjadi penyebab insecure kebanyakan orang, nah dengan mencoba masker alami ini bisa membantu kulit menjadi cerah.

Beberapa perawatan kulit mungkin dapat memberikan hasil dalam sekejap, tetapi akan kembali ke titik awal jika tidak bisa menggunakan produk tersebut secara rutin.

 Selain itu, beberapa bahan kimia dalam produk skincare juga dapat merusak kulit.

Untuk mencari solusi yang aman, bisa menggunakan masker wajah alami untuk mengatasi berbagai kondisi kulit.

Masker alami untuk memutihkan wajah terbuat dari beragam bahan yang mampu menghambat pembentukan pigmen kulit. 

BACA JUGA:Hari Kesehatan Mental Dunia 2023, Berikut ini Sejarah Singkatnya

Selain cukup mudah dibuat, masker ini efektif dalam memutihkan wajah, mengatasi kulit kusam, meratakan warna kulit, serta menyamarkan noda hitam.

Rutin menggunakan masker alami untuk memutihkan wajah bisa menjadi cara alternatif untuk mendapatkan kulit yang putih, bersih, dan bersinar.

Nah ada beberapa bahan alami yang memiliki kemampuan dalam menghambat produksi melanin, sehingga sering kali dijadikan masker alami untuk memutihkan wajah.

Beberapa bahan alami tersebut juga memiliki efek eksfoliasi, sehingga mampu mengangkat sel kulit mati yang membuat kulit terlihat kusam.

BACA JUGA:Komedian Bedu Jual Rumah Seharga Miliaran, Akibat Terjerat Pinjol alias Pinjaman Online

Sebagaimana dikutip dari laman sehatQ terdapat beberapa bahan alami yang memiliki kemampuan dalam menghambat produksi melanin, sehingga sering kali dijadikan masker alami untuk memutihkan wajah.

1. Bengkuang

Bengkuang telah lama digunakan sebagai bahan dasar kosmetik, khususnya produk pencerah kulit. Khasiat ini didapat berkat berbagai kandungan antioksidan pencerah kulit seperti isoflavone di dalamnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: sehatq