DANA Biasa dan DANA Premium Ternyata Ini Perbedaannya, Ketahui Keunggulannya!
DANA Biasa dan DANA Premium Ternyata Ini Perbedaannya, Ketahui Keunggulannya!--instagram: @dana.id
BACA JUGA:5 Fakta DANA Dompet Digital Indonesia yang Perlu Kamu Ketahui, No. 5 Bisa Investasi
Jika keterangan di sebelahnya tertulis “DANA Premium”, artinya akunmu sudah premium. Sebaliknya jika tidak, artinya akunmu masih akun DANA User atau DANA biasa.
Kelebihan DANA Premium dibandingkan DANA biasa
Karena ada perbedaan cara mendaftar, perbedaan DANA Premium dengan DANA biasa terletak pada fitur dan benefit yang bisa didapatkan. Penasaran apa saja itu? Simak berikut ini:
- Dari besar nominal yang bisa disimpan. Akun DANA User hanya bisa menyimpan uang paling besar senilai Rp2 juta. Sementara pemilik akun DANA Premium bisa menyimpan uang dengan nilai maksimal Rp10 juta.
BACA JUGA:Game Viral Penghasil Saldo DANA Tercepat Tanpa Iklan, Cek Selengkapnya!
- Dari segi fitur. Untuk pengguna DANA biasa, fitur yang bisa kamu nikmati umumnya hanya berupa pembayaran merchant saja. Bisa dibilang, ini merupakan fitur dasarnya saja. Jika ingin menggunakan seluruh fitur yang ada secara maksimal, kamu bisa melakukan upgrade ke premium.
- Beberapa fitur yang disediakan untuk akun premium antara lain adalah kirim uang ke rekening bank, melakukan tarik tunai, kamu bisa datang ke Alfamart terdekat.
- Untuk transfer bank dengan nilai minimal Rp50 ribu, kamu tidak akan dikenakan biaya kirim sebanyak 10 kali.
Demikianlah, informasi terkait perbedaan DANA Premium dengan DANA biasa. Semoga bermanfaat.
BACA JUGA:Cara Menabung di DANA Fitur DANA Goals, Ketahui Manfaatnya Membuat Impianmu Jadi Kenyataan
Jangan lupa kunjungi selalu LINGGAUPOS.CO.ID untuk mendapatkan informasi terbaru dan menarik setiap harinya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: