Bagi Anda yang ingin melakukan pengecekan pencairan TPG Triwulan IV 2025, dapat dilakukan secara online dengan langkah-langkah berikut:
Cara Cek Status Pencairan TPG
• Anda kunjungi situs resmi Info GTK pada laman info.gtk.dikdasmen.go.id
• Selanjutnya Anda login sebagai guru/PTK yang terdaftar.
BACA JUGA:Bangun Sinergitas dan Koordinasi, Polres Sulawesi Kunjungi Lapas Narkotika Muara Beliti
• Pastikan status SKTP (Surat Keputusan Tunjangan Profesi) telah diterbitkan dan data di Dapodik serta Info GTK valid.
• Periksa kolom status tunjangan atau validasi di Info GTK. kode “08” biasanya menandakan status valid untuk pencairan.
Jadwal Pencairan TPG Tahun 2025
• Triwulan I
BACA JUGA:Syarat Mendaftar Seleksi Bintara Brimob, Mulai Dibuka 10 November 2025
Maret 2025 (ASND)
Mulai April 2025 (Non-ASN)
• Triwulan II
Juni 2025 (ASND)
BACA JUGA:Berperan Lucuti Senjata Jepang, Presiden RI ke-2 Soeharto Resmi Sandang Gelar Pahlawan
Mulai Juli 2025 (Non-ASN)