• 3 Juni-31 Juli 2025: Masa unduh sertifikat UTBK
Syarat Daftar UTBK SNBT 2025
• Melakukan registrasi dan membuat akun di Portal SNPMB.
BACA JUGA:Jadwal Libur Sekolah Ramadan dan Idul Fitri 2025 Dimajukan? Begini Kata Kemendikdasmen
• Mempunyai Nomor Induk Kependudukan (NIK).
• Siswa SMA/MA/SMK kelas 12 atau akhir tahun 2025 atau Paket C tahun 2025.
• Lulusan SMA/MA/SMK/Paket C tahun 2023 atau 2024.
• Berusia maksimal 25 tahun per 1 Juli 2025.
• Lulusan SMA/MA/SMK/Paket C tahun 2023 atau 2024.
• Lulusan luar negeri harus mempunyai ijazah yang sudah disetarakan.
• Peserta yang memilih jurusan seni atau olahraga wajib mengunggah portofolio.
• Mempunyai kesehatan memadai sehingga tak mengganggu proses perkuliahan.
• Membayar biaya pendaftaran UTBK, kecuali peserta KIP Kuliah.
• Peserta yang menyandang tunanetra wajib mengunggah Surat Pernyataan Tunanetra.
Cara Daftar UTBK SNBT 2025
• Anda masuk ke portal SNPMB pada laman https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/ untuk melakukan registrasi dan mengisi formulir.