SNBP 2025, Ini Link dan Cara Cek Kuota Sekolah untuk Kuliah Jalur Prestasi, Buruan Simak

Sabtu 28-12-2024,15:17 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : Endang Kusmadi

LINGGAUPOS.CO.ID - Berikut adalah link dan cara cek kuota penerimaan mahasiswa baru melalui Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) tahun 2025.

Rangkaian Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) dalam Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) tahun 2025 dimulai dengan tahap pengumuman kuota sekolah.

Untuk itu, Panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) akan mengumumkan kuota sekolah untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) tahun ini yang berlangsung pada Sabtu, 28 Desember 2024.

Seperti diketahui kuota sekolah untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) ini ditarik berdasarkan akreditasi sekolah.

BACA JUGA:5 Perbedaan SNBT dan SNBP, Jalur Masuk Perguruan Tinggi Negeri, Jangan Sampai Keliru

Nantonya, sekolah yang terakreditasi A memperoleh kuota sebesar 40% siswa terbaik untuk mendaftar SNBP 2025.

Kemudian sekolah terakreditasi B memperoleh kuota sebesar 25% dan sekolah terakreditasi C memperoleh kuota 5% saja.

Lantas, bagaimana cara cek pengumuman kuota tiap sekolah untuk dapat mengikuti SNBP Tahun 2025 ? Berikut LINGGAUPOS.CO.ID telah merangkumnya untuk anda link pengumumannya.

Link Pengumuman Kuota Sekolah SNBP 2025

BACA JUGA:SNBP 2025, Pahami Syarat, Tujuan dan Perbedaannya dari SNMPTN

Kuota sekolah SNBP 2025 akan diumumkan melalui laman https://snpmb.ppp.kemdikbud.go.id. Sebagaimana pada tahun-tahun sebelumnya.

Adapun pada tahun ini, sekolah yang menggunakan e-Rapor akan mendapat kuota tambahan siswa eligible SNBP sebesar 5%.

E-Rapor adalah aplikasi berbasis web yang dikembangkan Kemendikbusristek. Pengisian nilai di e-Rapor disinkronsisasi dengan Data Pokok Pendidikan (Dapodik).

Cara Cek Kuota Sekolah SNBP 2025


Laman Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) --

BACA JUGA:Jadwal SNPMB 2025 Diumumkan, Berikut Tanggal Penting SNBT- SNBP

• Cek dengan lokasi sekolah

Kategori :