5 Resep Masakan Natal, Simpel dan Pasti Lezat, Catat Bahannya

Senin 04-12-2023,04:45 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra

3 butir bawang merah

BACA JUGA:Bukan Produk Israel, 21 Produk Kopi Ini Diskon di Indomaret

1 sdt pala bubuk

15 buah cabai merah keriting

1 sdt garam

Cara Memasak Kepiting Saos Padang: 

BACA JUGA:Peraturan Terbaru Menlu RI Tegas Larang Kibarkan Bendera dan Lantunkan Lagu Israel di Indonesia

1. Bersihkan kepiting yang sudah ditusuk tepat di bagian dada, di bawah matanya. Kemudian belah dua, goreng sebentar sampai berubah warna.

2. Panaskan margarin, tumis bumbu halus, bawang bombay dan jahe.

3. Masukkan saos tomat dan saos sambal, tambahkan air.

4. Masak hingga mulai mendidih, masukkan daun bawang dan wortel. Masak hingga mendidih dengan api sedang.

BACA JUGA:Produk Emina Sun Battle Sunscreen SPF 30 PA+++ 23 ml Ada di Indomaret, Berikut 6 Manfaatnya

5. Masukkan kepiting yang sudah dipecahkan atau dipotong-potong menjadi 2 bagian, ataupun 4 bagian. Masukkan gula dan cicipi.

6.Masak dengan api kecil selama 7-10 menit, angkat dan sajikan.

5. Resep Ikan Asap Kuah Santan

Berikut adalah bahan dan cara membuat ikan asap kuah santan yang lezat.

Kategori :