Sudah sering kali ditolak tetapi tetap mengejar, lalu timbullah rasa kasihan terhadap orang tersebut dengan alasan menghargai perjuangannya.
Jika kalian memiliki alasan yang kuat untuk menolak orang tersebut untuk mengajak menikah maka tolak saja, jangan pernah menerima permintaannya untuk menikah hanya karena alasan kasihan.
5. Belum mengenal dengan Baik
Jika kalian belum mengenal pribadinya dengan baik, belum tahu agamanya, akhlaknya serta kontrol emosinya, tahan dulu menikah sebelum mengenal calon kalian dengan baik.
BACA JUGA:5 Amalan yang Dianjurkan di Hari Jumat Menurut Ajaran Islam, Nomor 5 Doa Langsung Dikabulkan
6. Menikah karena Dikejar Usia
Berpikir jika usia sudah tua, melihat teman-teman seangkatan sudah pada menikah dan menggendong anak, tetapi kalian masih bergulat dengan kerjaan dan masih sendiri.
Dengan alasan umur sudah matang lalu ngebet dan segera ingin menikah, tunda dulu hal tersebut, jika hanya alasan dikejar menikah lalu ingin melangsungkan pernikahan.
Nah itulah 6 hal yang harus kalian pertimbangkan sebelum melangsungkan pernikahan, jangan memaksa menikah jika kalian mengalami hal-hal yang telah di sebutkan di atas ada baiknya untuk mempertimbangkannya terlebih dahulu.
BACA JUGA:10 Pahala dan Manfaat Memelihara Kucing dalam Islam, Nomor 6 Tidak Disangka
Ikuti terus LINGGAUPOS.CO.ID untuk mendapatkan informasi menarik, ter up to date serta terpercaya setiap harinya, karena LINGGAUPOS.CO.ID selalu ada yang baru, semoga bermanfaat. (*)