Mengupas Sejarah, Benarkah Nenek Moyangku Seorang Pelaut? Berikut Asal Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia

Senin 31-07-2023,08:50 WIB
Reporter : Budi Santoso
Editor : Budi Santoso

BACA JUGA:Ini Tata Cara dan Doa Salat Hajat, Simak Panduan Lengkapnya di Sini

Selanjutnya ahli sejarah Dr Brandes berpendapat bahwa suku-suku yang bermukim di kepulauan Indonesia memiliki persamaan dengan bangsa bermukim di sebelah garis utara. 

Perbatasan Indonesia menurutnya adalah sebelah utara Pulau Formosa di Taiwan.

Kemudian sebelah barat Pulau Madagaskar, sebelah selatan Jawa dan Bali. 

Lalu sebelah timur tepi pantai barat Amerika. 

BACA JUGA:Kenali Jenis SIM di Indonesia, ini Rinciannya

Pendapat ini dikemukakan setelah melakukan penelitian melalui perbandingan bahasa.

Ahli sejarah Hogen menyatakan bahwa bangsa Indonesia adalah bangsa yang mendiami pesisir Melayu dan berasal dari Sumatera. 

Bangsa Melayu ini kemudian bercampur dengan bangsa Mongol yang kemudian disebut dengan Proto Melayu dan Deutero Melayu.

Terakhir ahli sejarah Max Muller berpendapat lebih spesifik bila bangsa Indonesia berasal dari daerah Asia Tenggara. 

BACA JUGA:Cerita Rakyat Musi Rawas, Kapan Bidadari Khayangan Turun Mandi ke Bumi? Catat Ini Waktunya

Namun, alasannya tak didukung oleh bukti yang jelas.

Demikian pendapat asal usul nenek moyang bangsa Indonesia dari beberapa ahli sejarah. Semoga artikel ini bermanfaat. (*)

Kategori :