Bupati dan Wakil Bupati Musi Rawas Hadiri Pelantikan H Riza Novianto Gustam Sebagai Ketua TP PKK

Bupati Musi Rawas H Ratna Machmud dan Wakil Bupati Musi Rawas H Suprayitno hadiri pelantikan Ketua TP PKK--
Dikesempatan yang sama, Gubernur Sumsel, H. Herman Deru, yang turut hadir dalam acara ini, juga mengapresiasi peran TP PKK dalam memberdayakan kaum ibu di daerahnya.
Menurutnya PKK adalah organisasi yang memiliki kiprah luar biasa. Yang mana ibu-ibu dapat berdaya, mandiri, dan berkontribusi bagi keluarga serta lingkungan sekitarnya.
BACA JUGA:Bupati Hj Ratna Machmud Hadiri Peringatan Isra Mi'raj di Masjid Darussalam Musi Rawas
Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud mengucapkan selamat dan sukses atas pelantikan Ketua TP PKK Kabupaten Musi Rawas dan Ketua Tim Penggerak Posyandu Kabupaten Musi Rawas.
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: