Spek Ngebut, Inilah 5 HP dengan Skor Benchmark AnTuTu Tertinggi di Maret 2025

HP IQOO 13 5G--Instagram @iqoo_id
HP ini berhasil memperoleh skor benchmark sebesar 2448091 poin dari AnTuTu, HP Vivo X200 Pro 5G merupakan daily driver terbaik yang dapat kamu gunakan untuk beragam kebutuhan.
HP ini juga punya kemampuan zooming terbaik sebab punya lensa periscope telephoto beresolusi tinggi.
Selain itu juga, HP ini sangatlah nyama untuk aktivitas outdoor sebab layarnya punya tingkat kecerahan maksimal sebesar 4500 nits, dan HP ini dibanderol sekitar Rp13 jutaan.
BACA JUGA:Segera Rilis ke Indonesia, Vivo Y29 Jadi HP Murah Baterai Jumbo
4. Vivo X200 Pro Mini 5G
Masih dari brand Vivo di urutan keempat, ada HP Vivo X200 Pro Mini 5G, yang merupakan versi ringkas dengan mobilitas yang lumayan tinggi sebab punya dimensi layar seluas 6,31 inci.
Walaupun dimensinya ringkas, HP ini punya performa tangguh yang sudah teruji sebab berhasil menuliskan skor benchmark sebesar 2373060 poin.
HP ini hadir dengan opsi warna black, white, green, serta pink, dan dibanderol Rp10,5 jutaan.
BACA JUGA:Pilihan Terbaik di 2025! Inilah 5 HP Vivo yang Miliki Sertifikasi IP68, Bisa Tahan Air Selama 30 Menit
5. OnePlus 13 5G
Daftar terakhir ada HP OnePlus 13 5G yang berhasil memperoleh skor benchmark sebesar 2246443 poin.
Angka ini menegaskan bahwa OnePlus 13 5G punya spesifikasi yang digunakan untuk beragam kebutuhan.
Secara spesifik, HP ini punya keunggulan skor RAM, layar dengan teknologi Ultra HDR image support, serta punya triple kamera support aktivitas recording video 8K, dan HP ini dapat kamu beli di harga Rp16,8 jutaan.
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: