Polisi Akan Periksa Anak Perusahaan PT PLN di Lubuk Linggau, Buntut dari Petugas Tersengat Aliran Listrik
Kasat Reskrim AKP Hendrawan--
BACA JUGA:Jelang Imlek 2025, Ini Persiapan yang Dilakukan Vihara Vajra Bumi Silampari
Dugaan kontrak kerja melalui penunjukan langsung tersebut diperkuat dengan tidak adanya proses lelang dalam pekerjaan dalam website pengadaan PLN.
General Manager Unit Induk Distribusi S2JB, Adhi Herlambang saat dikonfirmasi LINGGAUPOS CO.ID melalui HP-nya enggan berkomentar.
Awalnya Adhi menyarankan untuk konfirmasi kepada Manager PLN ULP Lubuk Linggau Achmad Meiledy.
“Mohon maaf Pak (wartawan) saya sedang rapim, ijin Komunikasi dengan manajer Lubuk Linggau Pak Achmad Meiledy,” tulis Adhi melalui pesan WhatsApp, Senin, 13 Januari 2025 siang.
BACA JUGA:Perkuat Sinergitas APH, Kalapas Narkotika Muara Beliti Lakukan Silaturahmi Ke Kejari Musi Rawas
Namun ketika dikonfirmasi terkait evaluasi terhadap kinerja PT Haleyora Power Cabang Lubuk Linggau dan proses penunjukan langsung kontrak, hingga Selasa, 14 Januari 2025 belum memberikan jawaban.
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: