Menurut Primbon Jawa, Ayam Masuk Rumah akan Mendapat Rezeki Deras Bagi Penghuninya, Benarkah?
Ilustrasi ayam--Freepik
Pertanda Ayam Masuk Rumah menurut Primbon Jawa
1. Pertanda Rezeki
Jika di sekitar rumah tidak ada yang memelihara ayam atau beternak ayam, tetapi ayam tersebut tiba-tiba datang dan masuk rumah, bisa jadi hal itu merupakan pertanda.
BACA JUGA:Perangi Cybercrime, Ini Yang Dilakukan BRI Untuk Nasabah
Menurut primbon Jawa, pertanda ayam masuk rumah adalah pertanda bagus.
Dalam kitab primbon Jawa, ayam yang tiba-tiba datang entah dari mana dipercaya berkaitan dengan rezeki.
Konon, penghuni rumah akan mendapat rezeki yang tak disangka-sangka.
Apalagi, jika ayam yang masuk ke rumah tersebut merupakan ayam jago dan berkokok dengan keras, disebut rezeki penghuni rumah akan mengalir deras.
BACA JUGA:Indeks Bisnis UMKM BRI Triwulan III 2024: Ekspansi Bisnis UMKM Melambat, Perlu Penguatan Daya Beli
Selain itu, makna ayam masuk rumah juga dipercaya bahwa penghuni rumah akan mendapatkan suatu kehormatan.
Namun, arti ayam masuk rumah juga tak selalu bermakna baik.
Konon, ayam yang tiba-tiba masuk rumah dipercaya dengan tanda buruk jika ayam tersebut berupa ayam hitam.
2. Pertanda Nasib Buruk
BACA JUGA:Awal Bulan November 2024, Bapas Muratara Laksanakan Sidang TPP Secara Hybrid
Ayam hitam adalah salah satu hewan yang sering dipelihara oleh sebagian masyarakat.
Jadi, tidak heran kalau ayam tersebut suka berkeliaran dan masuk ke sekitar rumah.
Namun, jika di sekitar rumah tidak ada yang memelihara ayam hitam dan kamu melihat ayam itu masuk rumah, bisa jadi hal tersebut membawa suatu pertanda buruk.
Menurut kepercayaan masyarakat Jawa, hati-hati apabila ayam hitam masuk rumah terutama jika ayam tersebut memiliki warna bulu berwarna hitam di seluruh badannya, seperti ayam cemani.
BACA JUGA:Momen untuk Mengingat Semangat Perjuangan, Inilah 4 Contoh Teks Pidato Hari Pahlawan 10 November 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: