Humas Polres Lubuk Linggau Gelar Donor Darah, Ini Harapan Kapolres AKBP Bobby Kusumawardhana

Humas Polres Lubuk Linggau Gelar Donor Darah, Ini Harapan Kapolres AKBP Bobby Kusumawardhana

Bakti kesehatan donor darah diadakan Polres Lubuk Linggau dalam rangka hari jadi HUmas Polri disambjut antusaias masyarakat--

Kegiatan serupa juga digelar Bidang Humas Polda Sumatera Selatan, Humas Polres Musi Rawas dan jajaran Polres lainnya di Sumaterea Selatan.

BACA JUGA:Posyandu Lansia, Inovasi Pelayanan di Lapas Narkotika Muara Beliti Khusus Warga Binaan

Sejarah Humas Polri

Humas Polri secara resmi terlahir dengan sebutan nama Dispenpol (Dinas Penerangan Polri) pada tanggal 30 Oktober 1951.

Hal ini berdasarkan Order Kepolisian Negara Pertama Jenderal R.S Soekanto (Kepala Jawatan Kepolisian Indonesia Pusat) tanggal 30 Oktober 1951 No. 65/IV.1951.

Pada tahun 2001, Dispenpol berganti nama menjadi Puspenpol (Pusat Penerangan Polri).

BACA JUGA:Peserta CPNS 2024 Wajib Tahu, Begini Proses Penentuan Kelulusan Jadi PNS

Kemudian pada tahun 2002 berganti menjadi Badan Humas Polri.

Pada tahun 2005, Badan Humas Polri pun berganti nama menjadi Divisi Humas Polri sampai dengan sekarang.

 Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: