ROIS Menang, Ada Program Santunan Kematian

ROIS Menang, Ada Program Santunan Kematian

Pasangan ROIS siapkan program santunan kematian untuk ahli waris jika terpilih menjadi Wali Kota dan Wakil Wali Kota Lubuk Linggau. --

-         Untuk meningkatkan perputaran ekonomi masyarakat terutama UMKM, akan diselenggarakan event bertaraf regional, nasional dan bahkan Internasional.

BACA JUGA:Pengalaman Kandidat Lain Belum Tentu Sama Dengan ROIS, Coblos Nomor 1 Rodi Wijaya - Imam Senen

5. Pemberdayaan & Sosial Kemasyarakatan

-         Peningkatan anggaran dana kelurahan  dan Alokasi Dana RT untuk pemberdayaan maryarakat

-         Pajak Bumi dan Bangunan Gratis begi masyarakat miskin dan rentan miskin melalu KARTU LINGGAU SENYUM.

-         Pendempingan bertuan hukum Gratis bagi masyarakat miskin dan rentan miskin melalui KANTU UNGGAU SENYUM

BACA JUGA:Pemuda Palembang Ditangkap di Mura, Kasusnya Merusak Generasi Muda

-         Makan siang Gratis bagi kaum duafa

-         Subsidi uang pangkal kredit kepemilikan rumah subsidi

-         Meringkatkan insentif bagi pemangku adat, LPM, RT, Kader PKK dan Kader Penyandu

-         Santunan Kematian

BACA JUGA:Rampas Motor Honda BeAT Surat Lengkap, 5 Debt Collector Ditangkap, Begini Kronologinya

6. Pertanian dan Perkebunan

-         Penambahan alokasi pupuk bersubsidi dan bantuan alat mesin pertanian

-         Pengembangan varietas bibit unggul (buah/sayuran) yang berbeda disetiap Kelurahan (one village one commodity)

7. Pemuda dan Lapangan Pekerjaan

BACA JUGA:Inilah Tampang Bos Batu Bara Ilegal Asal Muara Enim, Rugikan Negara Rp540 miliar, Ditangkap di Apartemen

-         Pembinaan 1.000 wirausaha lokal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: