Lakukan 5 Cara Ini untuk Melacak Nomor HP Penipu, Berguna untuk Hindari Penipuan, Yuk Dicoba!

Lakukan 5 Cara Ini untuk Melacak Nomor HP Penipu, Berguna untuk Hindari Penipuan, Yuk Dicoba!

Cara Ini untuk melacak nomor HP penipu.--Freepik

BACA JUGA:Review HP Gaming Racing Terjangkau, Itel Vision 3 Plus, Dijamin Ngebut Buat Main Game Berat

- Masukkan nomor HP kamu untuk verifikasi

- Selanjutnya, klik "Klik nama secara manual" dan masukkan namamu dengan benar 

- Tambahkan juga alamat emailmu ke kolom yang tersedia Lalu, klik "Next" pada slides pengenalan fitur aplikasi 

- Setelah itu, aplikasi Truecaller akan menampilkan informasi kontak-kontak yang pernah melakukan panggilan ke nomormu.

BACA JUGA:Inilah Keunggulan dan Kekurangan HP Samsung Galaxy A24 LTE yang Menawan, Cek Sebelum Beli

5. Situs Kredibel.com

Selain situs di atas, ada juga situs Kredibel.com yang dapat kamu manfaatkan untuk lacak nomor HP yang tak dikenali.

Adapun tampilan situs tersebut ini cukuplah sederhana, sehingga sangat mudah untuk kamu mengerti sekaligus digunakan.

Menariknya, situs ini juga diketahui menyediakan opsi pelacakan nomor rekening juga loh. Yuk simak caranya di bawah ini.

BACA JUGA:Update Harga HP Vivo Terlengkap dan Terbaru Awal Juli 2024, Simak Juga Spek Canggih Y28

- Kunjungi situs https://www.kredibel.com/ melalui peramban yang kamu gunakan 

- Buat akun terlebih dahulu dan lengkapi data diri sesuai yang diminta 

- Setelah berhasil kamu bisa menuju ke halaman utama situs Kredibel 

- Kemudian, pilih tab "Telepon" pada laman Kredibel Masukkan nomor yang kamu curigai sebagai penipu ke kolom yang tersedia 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: