5 HP Rp2 Jutaan Ini Punya Kamera Terbaik, Cocok untuk Selfie saat Idul Adha 2024, Cek Apa Saja
HP Tecno Spark 20 Pro+--Instagram @tecnoindonesia
BACA JUGA:ZTE Nubia Neo 2 5G Resmi Masuk Pasar Indonesia, HP Gaming Powerful Murah Hanya Rp2 Jutaan
3. Oppo A58
Harga yang dijual HP ini di marketplace Tokopedia yakni Rp2.399 juta untuk varian RAM 6GB, dan Rp2.599 juta untuk varian RAM 8GB.
Adapun kamera utama yang diklaimnya ini beresolusi 50MP, depth 2MP, dan kamera selfie beresolusi 8MP.
Kelebihan dari HP ini mempunyai kamera utama 50MP, fitur Night Mode, serta dua varian RAM.
BACA JUGA:Duel HP Rp1 Jutaan Redmi 12C Vs Oppo A18, Harga dan Spesifikasi Mana yang Lebih Oke?
Namun, ada juga kekurangan dari HP ini yakni kamera selfie yang tergolong kecil yakni beresolusi 8MP.
4. Redmi Note 12
Mengenai harganya, HP ini dijual dengan harga Rp2.099 juta untuk varian RAM 4GB, Rp2.199 juta untuk varian RAM 6GB, dan Rp2.399 juta untuk varian RAM 8GB.
Kamera utama pada HP Redmi Note 12 ini diklaim beresolusi 50MP, kamera ultrawide 8MP, makro 2MP, dan kamera selfie 13MP.
Adapun kelebihan dari HP ini yakni punya tiga kamera belakang, kamera utama 50MP, hingga performa yang bertenaga.
5. Samsung Galaxy A14
Pada aplikasi marketplace Tokopedia HP ini dijual dengan harga Rp2.199 juta.
Adapun sektor fotografinya ini diklaim punya kamera utama beresolusi 50MP, ultrawide 5MP, makro 2MP, dan kamera depan untuk selfie beresolusi 13MP.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: