7 Kajari di Sumatera Selatan Diganti, Satu Penggantinya Mantan Kasi Pidsus Kejari Lubuk Linggau

7 Kajari di Sumatera Selatan Diganti, Satu Penggantinya Mantan Kasi Pidsus Kejari Lubuk Linggau

7 Kajari di Sumatera Selatan Diganti, Satu Penggantinya Mantan Kasi Pidsus Kejari Lubuk Linggau-Tangkap Layar-sumeks.co

BACA JUGA:Jelang Idul Fitri 1445 H, Pemkab Musi Rawas Terima Uang Rp735 Juta, Berikut Penjelasan Kajari Lubuk Linggau

7. Kajari Banyuasin, Agus Widodo, SH, MH, menjadi Asisten Pengawasan pada Kejaksaan Tinggi Lampung.

Jabatan Kajari Banyuasin akan diisi oleh Raymund Hasdianto Sihotang, SH, MH sebelumnya menjabat Kajari Pesisir Selatan.

Selain melakukan rotasi terhadap 7 Kajari, Kejagung RI juga mutasi beberapa jabatan di lingkungan Kejati Sumatera Selatan.

1. Wakil Kajati Sumatera Selatan Herry Ahmad Pribadi, SH, MH menjadi Kajati Maluku Utara.

BACA JUGA:Yamaha Grand Filano 2024 yang Menantang Dominasi Honda Stylo 160, Desain Retro dan Teknologi Kekinian

Penggantinya Pipuk Firman Priyadi, SH, MH sebelumnya menjabat Wakil Kajati Sulawesi Tengah.

2. Asisten Tindak Pidana Khusus Kejati Sumsel Abdullah Noer Deny, SH, MH menjadi Koordinator pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum Kejagung.

Penggantinya Umaryadi, SH, MH, sebelumnya menjabat Kajari Cirebon.

3.  Asisten Perdata dan Tata Usaha Negara Kejati Sumatera Selatan Dr Erry Pudyanto Marwantono, SH, MH jadi Inspektur Muda Tindak Pidana Umum, Perdata dan Tata Usaha Negara pada Inspektorat I Jaksa Agung Muda Bidang Pengawasan Kejagung RI.

BACA JUGA:Yamaha Grand Filano 2024 yang Menantang Dominasi Honda Stylo 160, Desain Retro dan Teknologi Kekinian

Penggantinya Rachmad Vidianto, SH, MH, sebelumya Kajari Kota Bandung.

4. Koordinator Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan Dr Noordien Kusumanegara, SH, MH menjadi Kajari Humbang Hasundutan.

Pengantinya Eko Yuristianto, SH, MH, sebelumnya Kepala Seksi Tindak Pidana Terorisme dan Lintas Negara pada Asisten Bidang Tindak Pidana Umum Kejati DI Yogyakarta.

5. Kepala Seksi Perdata pada Asisten Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara Kejati Sumatera Selatan Erik Yudistira, SH, MH menjadi Koordinator pada Kejati Nusa Tenggara Barat (NTB).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: