Bensin Mahal ? Ini 6 Tips Hemat BBM Mobil yang Perlu Kamu Pahami, Dijamin Manjur

Bensin Mahal ? Ini 6 Tips Hemat BBM Mobil yang Perlu Kamu Pahami, Dijamin Manjur

Bensin Mahal ? Ini 6 Tips Hemat BBM Mobil yang Perlu Kamu Pahami, Dijamin Manjur--Pixabay.com

BACA JUGA:Info Lowongan Kerja: CV Gadgetmart Terima Pegawai Baru, Untuk Penempatan Wilayah Musi Rawas

Catalytic converter sendiri  baru dapat beroperasi sempurna saat melakukan perjalanan lebih dari 5 km.

6. Gunakan Gigi yang Tepat

Terakhir, persneling yang ada di mobil harus digunakan sesuai laju kecepatan supaya mesin kendaraan bisa bekerja sesuai fungsinya.

Namun, perlu kamu ketahui tidak hanya karena mesin, penggunaan gigi yang tepat juga akan membuat konsumsi BBM menjadi efisien.

BACA JUGA:BBM Pertalite Akan Dihapus, Begini Kekurangan dan Kelebihan Untuk Kendaraan yang Harus Kamu Pahami

Contohnya penggunaan gigi empat atau lima pada saat menanjak akan mengakibatkan konsumsi bahan bakar yang boros.

Nah, itulah 6 ulasan singkat mengenai tips agar hemat BBM Mobil saat berkendara, agar lebih irit dan efisien. Semoga ulasan ini bermanfaat. (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: