Ga Bakal Bau Apek! Inilah 4 Cara Merawat Pakaian Selama Mudik Lebaran Idul Fitri, Simak Disini

Ga Bakal Bau Apek! Inilah 4 Cara Merawat Pakaian Selama Mudik Lebaran Idul Fitri, Simak Disini

Cara merawat pakaian selama mudik lebaran.--Freepik

LINGGAUPOS.CO.ID – Salah satu yang harus kamu perhatikan pada saat mudik Lebaran yaitu pakaian yang dipakai selama mudik.

Diambil dari berbagai sumber yang dikutip pada Rabu, 3 April 2024, mudik Lebaran mengharuskan kamu untuk membawa banyak pakaian,  oleh sebab itu, sehingga perawatnya akan berbeda dari biasanya.

Apabila kamu tidak merawat atau mengemas secara baik selama mudik, pakaian kamu dapat saja bau apek, kotor, bahkan kusut.

Yang mana takutnya bau apek ini akan tercampur dengan pakaian bersih yang akan kamu pakai pada saat Hari Raya Idul Fitri.

BACA JUGA:INFO MUDIK 2024: 4 Jenis Kendaraan Ini Dilarang Melintas Mulai 5 April 2024, Ini Penjelasan Kapolres Muratara

Untuk itu, agar kamu bisa tetap percaya diri selama melakukan aktivitas di hari raya ini, pastikan untuk kamu memperhatikan pakaian yang digunakan agar selalu segar dan wangi dan tidak apek.

Guna menghindari masalah di atas, ada beberapa cara untuk merawat pakaian yang dapat kamu coba selama mudik lebaran, simak disini.

1. Tas atau koper sesuai kebutuhan

Membawa koper atau tas memang sangatlah penting untuk menyimpan pakaian selama mudik, kamu dapat memilih sesuai dengan kebutuhanmu selama perjalanan mudik.

BACA JUGA:INFO MUDIK 2024: Selain Jalan Lintas Musi Rawas-Pali, Pengendara yang Akan ke Palembang Bisa Lewat Jalur Ini

Harap pastikan koper atau tas ini mempunyai ruang penyimpanan yang cukup guna membawa pakaian agar terjaga dan tetap rapi.

Digunakan sebagai pelengkap, kamu juga dapat menambahkan beberapa item organizer supaya pakaian kamu tidak berantakan serta gampang untuk diambil saat dibutuhkan.

2. Lipat dengan teknik yang tepat

Agar menghindari lipatan atau kerutan pada pakaian yang tidak diinginkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: