Jadwal Imsak dan Buka Puasa Lubuk Linggau Minggu 24 Maret 2024 dan 6 Masjid Wisata Religi di Sumatera Selatan
Halaman Masjid Agung As Salam Lubuklinggau atau lapangan kurma, akan digunakan oleh Muhammadiyah Lubuklinggau melaksanakan Salat Idul Fitri 1444 H pada Jumat 21 April 2023-foto: agung perdana linggaupos.co.id-
LUBUK LINGGAU, LINGGAUPOS.CO.ID - Jadwal Imsakiyah Kota LUBUK LINGGAU untuk hari ke-13 Ramadan dan informasi Jadwal imsak dan berbuka puasa setiap hari.
Berikut ini jadwal Imsakiyah hari ke-13 Ramadan 1445, Minggu 24 Maret 2024 dan 6 Masjid Wisata Religi di Sumsel.
Imsak: 04.47 WIB
Subuh: 04.57 WIB
BACA JUGA:Jadwal Imsak dan Buka Puasa Lubuk Linggau Sabtu 23 Maret 2024 dan Destinasi Wisata Ramadan
Syuruq: 06.09 WIB
Zuhur: 12.16 WIB
Ashar: 15.25 WIB
Magrib: 18.20 WIB
BACA JUGA:Inilah 6 Tips Liburan Selama Bulan Puasa, Harap Persiapkan Hal Ini Sebelum Mulai Bepergian
Isya: 19.28 WIB
6 Masjid wisata religi yang menarik dikunjungi di Sumsel.
1. Masjid Agung As-Salam Lubuk Linggau
Masjid megah yang menjadi landmark Kota Lubuk Linggau ini ternyata Masjid Agung terbesar kedua di kota ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: