6 Battle Keunggulan Kipas Angin Lokal Produk Miyako, Mana yang Murah?

6 Battle Keunggulan Kipas Angin Lokal Produk Miyako, Mana yang Murah?

Kelebihan kipas angin Produk Miyako, apa saja-Tangkap Layar-Instagram @miyakoofficial.id

BACA JUGA:Heboh Tenda TPS Seperti Acara Hajatan, Segini Rupanya Anggaran yang Ditetapkan oleh KPU

Kipas angin tipe ini hanya mengkonsumsi daya 50 watt, dan dijual dengan harga kisaran Rp255.310 saja.

2. Miyako KDB 18 Industrial Wall Fan

Produk ini dirancang dengan dua pilihan kecepatan dan konsumsi daya rendah sekitar 90 watt saja.

Selain itu, penggunaan setiap hari tidak akan terkendala dengan tagihan listrik tentunya.

BACA JUGA:Turun Harga! Handphone iPhone 13 128GB Diskon 28% di Ibox Hari ini, 15 Februari 2024, Berikut Keunggulannya

Baling-baling yang disematkan berjumlah tiga buah dengan material besi, jadi lebih kokoh dan dapat menjangkau hingga ke sudut ruangan.

Untuk performanya, produk ini dibekali dengan menghasilkan teknologi strong wind menjadikan ruangan sejuk secara maksimal.

Kipas tipe ini merogoh kocek berkisar Rp490 ribu.

3. Miyako KAS1607GB Stand Fan 16in

BACA JUGA:Ingin Tahu Harga Handphone iPhone 11 Sampai 14 Termurah, Cek Daftar Lengkap di Sini

Kipas angin tipe ini merupakan kipas angin dengan fungsi kipas angin berdiri di lantai dengan dilengkapi dengan height adjustment yang berfungsi untuk mengatur tinggi rendahnya kipas angin.

Selain itu kipas ini memiliki tiga pilihan kecepatan angin yang dapat kamu sesuaikan guna membuat ruangan lebih sejuk dan segar.

Diketahui, kipas ini memiliki fitur thermofuse yang berfungsi sebagai pengaman serta pencegah terjadinya overheat pada motor kipas.

Kipas ini memiliki daya hemat yakni 50 watt, dengan harga berkisar Rp298 ribu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: