Prediksi Palestina vs Uni Emirat Arab, Piala Asia, Jumat 19 Januari 2024, Kick Off 00.30 WIB

Prediksi Palestina vs Uni Emirat Arab, Piala Asia, Jumat 19 Januari 2024, Kick Off 00.30 WIB

Prediksi Palestina vs Uni Emirat Arab, Piala Asia, Jumat 19 Januari 2024, Kick Off 00.30 WIB--instagram: uae.nt

LINGGAUPOS.CO.ID – Jadwal Piala Asia menjadwalkan matchday ke-2 Grup C antara Palestina kontra Uni Emirat Arab (UEA) pada jumat, 19 januari 2024, kick off dimulai pada pukul 00.30 WIB.

Jika kalian ingin menyaksikan pertandingan yang berlangsung dini hari nanti, kalian bisa menelisik prediksi yang sudah LINGGAUPOS.CO.ID rangkum, mulai dari preview, head to head, susunan pemain sampai dengan prediksi skor akhir, sebagai berikut:

Prediksi Palestina vs Uni Emirat Arab (UEA), Piala Asia

Preview

BACA JUGA:Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Gelar Sidang TPP Kerja Kepada 82 Warga Binaan

Matchday ke-2 Grup C Piala Asia yang menjadwalkan pertandingan antara Palestina kontra Uni Emirat Arab berlangsung di Stadion Al Janoub.

Di pertandingan sebelumnya pada Matchday pertama Grup C, Palestina menderita kekalahan atas Iran dengan skor 1-4, pertandingan ini Palestina harus menang agar lolos ke babak ke-16 besar Piala Asia.

Di sisi lain Uni Emirat Arab mendapatkan hasil menang atas Hong Kong dengan skor 3-1, UEA juga berambisi menang agar memastikan lolos ke babak 16 besar Piala Asia.

Lantas bagaimanakah pertandingan ini akan berlangsung? Kita lihat saja nanti.

BACA JUGA:Kronologis Kecelakaan Pelajar di Lubuk Linggau dengan Mobil Polisi Muratara, Siswa SMP Negeri 3 Tewas

Head to Head

Di atas kertas Uni Emirat Arab lebih unggul dari Palestina dari empat pertandingan yang mempertemukan keduanya di semua kompetisi Uni Emirat Arab dengan dua hasil menang dan dua hasil imbang atas Palestina.

Prediksi Susunan Pemain

Palestina (4-4-2): Rami Hamada; Mus'ab Al Battat, Yaser Hamed, Michel Termanini, Camilo Saldana; Tamer Seyam, Oday Kharoub, Mohammed Rashid, Mahmoud Abu Warda; Shihab Qumbor, Zeid Qunbar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: