Prediksi Persib Bandung vs PSM Makassar, BRI Liga 1, Senin 4 November 2023, Kick Off 19.00 WIB
Prediksi Persib Bandung vs PSM Makassar, BRI Liga 1, Senin 4 November 2023, Kick Off 19.00 WIB--instagram: persib bandung
LINGGAUPOS.CO.ID – Jadwal BRI Liga 1 menajikan dua pertandingan yaitu, Bali United vs Arema FC dan Persib Bandung vs PSM Makassar, Persib Bandung vs PSM Makassar dijadwalkan pada senin, 4 desember 2023 pada pukul 19.00 WIB.
Jika kalian ingin menyaksikan pertandingan seru ini, kalian bisa menyimak prediksi yang telah LINGGAUPOS.CO.ID rangkum, mulai dari preview, head to head, susunan pemain sampai dengan prediksi skor akhir, sebagai berikut:
Prediksi Persib Bandung vs PSM Makassar
Preview
BACA JUGA:Nasdem Berpotensi Unggul di Lubuklinggau
Tuan rumah Persib Bandung saat ini berada di posisi ke-2 klasemen sementara BRI Liga 1 musim ini, dengan raihan 38 poin dari 20 pertandingan yang mereka lakoni, sementara tim tamu PSM Makassar dengan peringkat ke-11 dengan 26 poin dari jumlah pertandingan yang sama.
Kedua tim di pertandingan ini sama-sama berambisi untuk menang, ambisi Persib Bandung untuk menggeser Borneo Samarinda FC di posisi teratas klasemen sementara di BRI Liga 1 musim 2023/2024.
Sedangkan PSM Makassar ambisi untuk menang guna masuk ke jajaran papan atas di BRI Liga 1 musim 2023/2024 ini.
Head to Head
BACA JUGA:Film Gitar Tua Rhoma Irama, Ani Pergoki Rhoma Rayu Shanty di Studio, Begini Akhir Ceritanya
Di atas kertas PSM Makassar lebih unggul dari Persib Bandung dengan tiga hasil menang, satu hasil imbang dat satu hasil kalah atas Persib Bandung.
Prediksi Susunan Pemain
Persib Bandung (4-2-3-1): Teja Paku Alam; Rezaldi Hehanusa, Alberto Rodríguez, Nick Kuipers, Henhen Herdiana; Marc Klok, Dedi Kusnandar; Ciro Alves, Beckham Putera, Febri Heryadi; David da Silva.
PSM Makassar (3-5-2): Muhammad Ardiansyah; Muhammad Daffa, Yuran Fernandes, Safrudin Tahar; Dzaky Asraf, Akbar Tanjung, Kenzo Nambu, Muhammad Arfan, Yakob Sayuri; Adilson Silva, Victor Mansaray.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: