Hindari, 3 Kebiasaan Ini Penyebab Flek Hitam di Wajah

Hindari, 3 Kebiasaan Ini Penyebab Flek Hitam di Wajah

Hindari kebiasaan buruk penyebab Flek hitam pada wajah-Dokukmen,-linggaupos.co.id

BACA JUGA:AC Bisa Bikin Kulit Bermasalah, Jangan Takut, Ini Solusinya

Ciri-ciri paling mudah terlihat dari flek hitam adalah menggelapnya beberapa titik di area tertentu pada kulit.Seperti wajah, bahu, dan lengan. 

Menggelapnya warna ini dapat berubah menjadi seperti bercak atau titik noda yang berwarna cokelat terang, cokelat tua, atau hitam yang merata.

Orang-orang yang lahir dengan kulit cerah dan rambut pirang atau merah juga rentan terhadap flek hitam dan munculnya sunspot pada kulit mereka. 

Kurangnya hormon melanin pada kulit seseorang juga dapat membuat mereka lebih rentan terhadap paparan sinar ultraviolet (UVA dan UVB).

BACA JUGA:Makanan Pengusir Makhluk Ghaib dan Dijadikan Media Ruqyah, Manfaatnya Luar Biasa

2. Faktor Lingkungan

Jika melihat faktor lingkungan, paparan sinar ultraviolet memang dapat meningkatkan produksi zat melanin pada kulit. 

Ini adalah faktor utama penyebab munculnya flek hitam pada kulit seseorang yang bahkan masih jauh dari usia paruh baya.

Sebagai catatan, flek hitam tidak hanya dapat muncul di kulit wajah. 

BACA JUGA:Merawat Tanaman, Kakek di Lubuklinggau Jatuh dari Lantai Dua, Nyawanya Tak Tertolong

Kamu dapat menemukan flek hitam juga muncul di bagian lengan, leher, bahu, dan bagian tubuh lainnya.

3. Masalah / Penyakit Pada Kulit

Bekas jerawat yang tidak terawat dengan baik juga bisa jadi pemicu munculnya flek hitam. 

Terlebih di area sekitar tumbuhnya jerawat / luka bekas jerawat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: