Cara Top Up Diamond ML di DANA dan Syaratnya, Cek Disini!
Cara Top Up Diamond ML di DANA dan Syaratnya, Cek Disini!--
LINGGAUPOS.CO.ID - Mengetahui cara Top Up Diamond ML di DANA dan syaratnya, simak artikel ini selengkapnya, untukmu para player ML.
Mobile Legends atau yang kerap disebut ML merupakan game online yang tergolong ke dalam Multiplayer Online Battle Arena (MOBA).
Dengan begitu, Mobile Legends bisa dimainkan bersama dengan beberapa orang hingga banyak orang yang bisa disebut dengan Mabar (Main Bareng)
Mobile Legends sendiri sebuah game yang dirilis pada tahun 2016 oleh Moonton Elex Technology. Melansir Flizzy, bahwa permainan ini dirancang oleh Skyhook.
Pada perangkat dengan sistem operasi Android, Mobile Legends resmi diluncurkan pada 14 Juli 2016. Lalu pada beberapa bulan selanjutnya, pihak mereka merilis untuk iOS.
BACA JUGA:DANA Biasa dan DANA Premium Ternyata Ini Perbedaannya, Ketahui Keunggulannya!
Bagi para pemain dan penikmat dari game ini pasti sudah tak asing lagi mendengar kata Diamond. Nah ternyata fungsi dari Diamond ini sendiri sebagai konversi uang nyata.
Untuk mendapatkannya, anda bisa membeli dengan uang asli melalui proses top up atau pengisian. Salah satu cara yang bisa dilakukan yaitu melalui aplikasi DANA.
DANA dompet digital indonesia ini menyediakan berbagai layanan yang dapat memudahkan berbagai macam transaksi keuangan.
Kali ini, LINGGAUPOS.CO.ID akan memberitahu bagaimana cara top up diamond ML di DANA. Langsung saja berikut adalah penjelasannya.
BACA JUGA:Cara Top Up GoPay dari DANA, Dapat Dilakukan dengan Mudah Menggunakan Cara ini
Cara Top Up Diamond ML di DANA
1. Buka aplikasi DANA pada ponsel milikmu
2. Lalu klik menu lainnya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: