33 Pejabat di Lingkungan Kemenag Sumsel Dilantik, Saipul: Dibawah Kepemimpinan Taslim Sebelumnya Sudah Maju

33 Pejabat di Lingkungan Kemenag Sumsel Dilantik, Saipul: Dibawah Kepemimpinan Taslim Sebelumnya Sudah Maju

--

Syafitri Irwan berpesan, kepada pejabat yang baru dilantik, agar melaksanakan amanah tersebut dengan sebaik mungkin dengan penuh rasa tanggung jawab.

Adapun pejabat fungsional yang dilantik yakni Drs. H. Nurkholis, M.Pd.I menjadi Kasi Pendidikan Madrasah Kankemenag Palembang dan H. Untung Gutmir, S.Pd, MM diangkat menjadi Penyelenggara Zakat dan Wakaf Kankemenag Palembang.

BACA JUGA:Kuantitas dan Kualitas Guru Madrasah Terus Meningkat, Kemenag Giatkan PPG Prajabatan

BACA JUGA:Kemenag Kembali Perpanjang Pelunasan Biaya Haji 1444 H Hingga 19 Mei 2023

Kepala MAN 1 Lubuklinggau Saipul Basin, S.Pd.I, MM mengatakan dirinya mengawali karier dari MIN Lahat dan pernah menjadi Kepala MTsN Lubuklinggau serta MI Nurul Islam Bengawan Solo.

Dirinya meminta support banyak pihak untuk bisa menunaikan tugas di MAN 1 Lubuklinggau.

"Dibawah kepemimpinan Taslim sebelumnya MAN 1 Lubuklinggau sudah sangat maju," katanya. 

Ia bertekad setidaknya mempertahankan apa yang sudah dicapai MAN 1 Lubuklinggau.

BACA JUGA:Wisuda Tahfidz dan Pelepasan Siswa kelas XII MAN 2 Lubuklinggau Sukses

BACA JUGA:Jadwal Lengkap Keberangkatan dan Kloter Jamaah Haji Kabupaten dan Kota di Sumatera Selatan dan Bangka Belitung

Ia juga berterima kasih atas kerjasama seluruh guru maupun staf MAN 2 Lubuklinggau. Sehingga setiap program yang digagasnya bisa terlaksana dengan optimal.

Yuk simak, berikut daftar 31 Kepala Madrasah yang dilantik: 

- Saipul S.Pd.I.,MM sebelumnya Kepala MAN 2 Lubuklinggau dilantik menjadi Kepala MAN 1 Lubuklinggau menggantikan Taslim.

- Dra. Hasnarita, M.Pd menjabat Kepala MAN 2 Lubuklinggau menggantikan Saipul, S.Pd.I, MM.

BACA JUGA:Perlu Diketahui, Jemaah Haji Dilarang Bawa Jimat, Berikut ini Larangan di Arab Saudi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: