Rumah Nutrisi Barokah Hadir di Lubuklinggau, Banyak Manfaatnya, Cek Disini

Rumah Nutrisi Barokah Hadir di Lubuklinggau, Banyak Manfaatnya, Cek Disini

Owner Rumah Nutrisi Barokah Yusmaniar dan Hj Sauwiyah Azik foto bersama usai Grand Opening. -Edi Sucipto-linggaupos.co.id

LUBUKLINGGAU, LINGGAUPOS.CO.ID – Puluhan masyarakat antusias menghadiri Grand Opening  Rumah Nutrisi Barokah, Rabu, 22 Februari 2023.

Rumah Nutrisi Barokah berada di Jalan Garuda Kelurahan Lubuk Tanjung Kecamatan Lubuklinggau Barat 1, Kota Lubuklinggau Provinsi Sumatera Selatan.

 

Grand Opening  Rumah Nutrisi Barokah ditandai dengan pemotongan pita  dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng oleh Ketua DPD Nasdem Kota Lubuklinggau H Rachmat Hidayat dan istri.

Ikut  mendampingi Yopy Karim sapaan H Rachmat Hidayat owner Rumah Nutrisi Barokah Yusmaniar dan  Hj Sauwiyah Azik.  

BACA JUGA:Arjuna Rusak CCTV, Agar Leluasa Mencuri Kotak Amal di Lubuklinggau

BACA JUGA:Resmikan Gedung Reskrim, AKBP Harissandi: Jangan Sampai Lapor Hilang Kambing, Justru Hilang Sapi

Grand Opening  Rumah Nutrisi Barokah juga dihadiri Kepala Bappeda Kota Lubuklinggau, Ketua Baznas Kota Lubuklinggau dan sejumlah pejabat lainnya.

Rumah Nutrisi Barokah hadur di Kota Lubuklinggau ntuk mengajak warga masyarakat hidup sehat

Owner Rumah Nutrisi Barokah Yusmaniar didampingi Hj Sauwiyah Azik menyampaikan, program dari rumah sehat ini yakni menyediakan bermacam-macam nutrisi untuk kesehatan.

Zaiwiyah Azik menjelaskan bahwa tujuan mendirikan Rumah Nutrisi Sehat untuk mengajak seluruh masyarakat Kota Lubuklinggau hidup sehat. Selain itu  masyarakat bisa berbagi dengan keluarga dan tetangga.

BACA JUGA:Berikut 7 Rekomendasi Bahan Alami Usir Ketombe! Gak Perlu Pake Shampo Mahal Loh..

BACA JUGA:Hacker Asal Lubuklinggau Dihukum di Surabaya, ini Kata Kapolres Lubuklinggau

Ditambahkan Yusmaniar bahwa Rumah Nutrisi Sehat menyediakan bermacam nutrisi untuk kesehatan. “Produk kami ini menyehatkan dan bisa mengobati penyakit seperti, stroke, darah tinggi, diabetes dan masih banyak lagi,” terang Yusmaniar. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: