Nonton Youtube Tiba-tiba Muncul Iklan. Ngeselinkan! Berikut Cara Membuat YouTube Bebas Iklan
Aplikasi nonton YouTube tanpa iklan menjadi pilihan terbaik untuk kamu yang tidak suka iklan.-instagram.com-
LINGGAUPOS.CO.ID - Ada banyak sekali konten video menarik yang tersedia di platform YouTube. Tapi sayangnya setiap kali memutar video, terkadang ada iklan yang muncul dan tentu ini sangat mengganggu terlebih jika durasi iklan tergolong panjang dan beruntun.
Walaupun kamu bisa menekan opsi skip atau lewat ketika muncul iklan di YouTube, namun rasanya hal itu tetap mengganggu karena harus menunggu beberapa detik untuk bisa menekan opsi tersebut.
Iklan biasanya cukup melekat pada aplikasi Youtube yang ada di smartphone kita. Biasanya muncul secara tiba-tiba saat sedang konsentrasi menonton tentu akan mengurangi keseruan menonton. Sehingga banyak orang yang tidak nyaman dengan adanya iklan ini dan mencari solusinya.
Banyak yang tidak tahu tentang pengaturan Youtube agar lebih nyaman digunakan, salah satunya adalah dengan Youtube tanpa iklan. Meskipun terdengar tidak mungkin namun ada beberapa cara mudah juga cukup aman tanpa perlu pemahaman tinggi untuk melakukannya.
Saat ini sudah banyak cara dan aplikasi pendukung yang bisa digunakan sebagai solusi. Sehingga proses menonton video menjadi lebih tenang tanpa gangguan. Anda bisa memilih cara yang mudah untuk digunakan.
YouTube resmi memang menjadi salah satu platform video yang populer. Sayangnya banyak pengguna yang merasa terganggu dengan banyaknya iklan yang muncul.
Namun sebenarnya terdapat pilihan menonton YouTube tanpa iklan menggunakan beberapa jenis aplikasi yang memiliki fitur pemblokir.
Tapi jangan kesal dulu karena ada beberapa trik yang bisa dilakukan untuk membuat YouTube menjadi bebas iklan.
BACA JUGA:Wali Kota Lubuklinggau Buka PSPM ke-5 Tahun 2023
Seperti apa caranya? Berikut adalah paparannya, seperti dilansir dari berbagai sumber.
Gunakan Opera
Aplikasi browser Opera hadir dengan menawarkan fitur Ad Blocking. Menariknya, fitur pemblokir iklan ini juga berlaku untuk iklan dalam tayangan YouTube. Langkah menggunakannya adalah sebagai berikut:
- Download dan install aplikasi browser Opera di perangkat Anda
- Jika sudah terdownload, buka aplikasi lalu klik menu dengan ikon garis tiga yang terdapat di pojok kanan atas
- Aktifkan AdBlock bawaan Opera, silahkan ubah bagian Block ads menjadi On.
- Setelah aktif, maka iklan di video YouTube akan otomatis hilang.
Gunakan YouTube Mod
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: