Wajib Kamu Tahu, Sikok Bagi Duo Salah Satu Istilah Angka Dalam Bahasa Palembang
Meli Dedi yang viral di Tiktok setelah menyanyikan lagu Sikok Bagi Duo-Endang Kusmadi-LINGGAUPOS.CO.ID
(Saya minta satu saja jika harganya sesuai).
2. Selawe
BACA JUGA:Kapolres Ogan Ilir Kedapatan Menggendong Polwan Cantik, Siapakah Perempuan itu
Bahasa Palembang untuk mengucapkan satuan angka yang satu ini, mirip dengan pengucapan bahasa yang ada di Jawa.
Selawe ditujukan untuk menyebut atau mengucapkan satuan angka yakni 25.
Biasanya penyebutan angka Selawe bagi orang Palembang, sering diucapkan mengenai tawar menawar harga suatu objek benda atau barang dagangan.
Contoh percakapannya:
BACA JUGA:Wajib Kamu Coba, Pindang Udang Satang Kuah Segar Khas Palembang
"Mahal nian mang Rp30 ribu, boleh dak selawe Bae,"
(Magang sekali Rp30 ribu, boleh tidak Rp25 ribu).
3. Sekuwat
Mungkin masih banyak yang belum tahu istilah penyebutan orang Palembang mengenai nominal perhitungan angka yang satu ini.
BACA JUGA:Sekda Muba Sidak Hari Pertama Kerja 2023, Pastikan Pelayanan Publik Semakin Baik
Sekuwat adalah penyebutan suatu angka ribuan dan ditambah nominal bilangan angka Rp25 hingga Rp2500.
Penyebutan bahasa Sekuwat pada masyarakat Palembang biasanya terjadi dalam tawar menawar proses jual beli, yakni dua sekuwat artinya Rp2250, tiga Sekuwat Rp3250, empat Sekuwat Rp4250 dan seterusnya.
Contoh percakapan:
"Kalu pacak sekilo empat Sekuwat be pak, gek q ambek 5 kg be jeruknyo,"
(Kalau bisa satu kilo Rp4250 saja pak, nanti saya ambil 5 kg jeruknya).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: sumeks.co