Haaland Melawan Dua Juta Tanda Tangan
Petisi lelucon di change.org buatan fans yang mendesak supaya Haaland dikeluarkan dari Premier League. -foto : twitter erling haaland-
BACA JUGA:Pemain dengan Kartu Merah Terbanyak, Ada yang Lebih 'Barbar' dari Sergio Ramos!
"Yang penting saya bisa menciptakan gol yang penting dan memberikan kemenangan (bagi Spurs, Red),” imbuh Kane. Gol tunggal kapten timnas Inggris itu memberikan kemenangan 1-0 Spurs atas Brighton & Hove Albion di Falmer Stadium kemarin dini hari (9/10) WIB.
Di sisi lain, meski mencapai 20 gol di Premier League, Haaland bukan satu-satunya pemain yang memuncaki klasemen sementara European Golden Shoe alias Sepatu Emas Eropa. Haaland mendapat saingan dari striker asal kompetisi di negerinya, Norwegia.
BACA JUGA:Bikin Goyang, FIFA Rilis Lagu Resmi Piala Dunia Qatar 2022
Dia adalah striker FK Bodo/Glimt Amahl Pellegrino. Di Eliteserien (kompetisi level pertama Norwegia), Pellegrino juga mengoleksi 20 gol. Berdasar regulasi penghitungan poin Sepatu Emas Eropa, gol di liga domestik level pertama seperti Premier League dikali dengan jumlah faktor 2. Jadi, Haaland mengoleksi 30 poin.
Jumlah poin itu sama dengan Pellegrino mengingat Eliteserien masuk liga yang dikali dengan faktor 1,5.(jpg)
BACA JUGA:David Beckham Serius Mau Boyong Cristiano Ronaldo ke MLS
Rekor-Rekor yang Dipecahkan
- Samai streak gol terpanjang Manchester City di Premier League (7 laga) milik Sergio Aguero (2019)
- Samai streak gol terpanjang Manchester City di semua ajang (10 laga) milik Billy McAdams (1957)
- Gol terbanyak dalam lima laga pertama Premier League (9 gol) dengan menyalip Micky Quinn dan Sergio Aguero (8 gol)
- Tercepat mencetak dua hat-trick di Premier League (5 laga)
- Gol dalam jumlah laga beruntun terbanyak (10 laga) di tim asuhan Pep Guardiola
- Pemain pertama yang mencetak gol dalam empat laga tandang pertama
- Pemain pertama yang mencetak tiga gol dalam tiga laga kandang pertama
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: