Jangan Paksakan Diri Saat Balik Mudik, Ngantuk Istirahatlah

Jangan Paksakan Diri Saat Balik Mudik, Ngantuk Istirahatlah

LINGGAUPOS CO ID Memaksakan diri melakukan perjalanan saat mudik berpotensi menyebabkan kecelakaan Karena konsentrasi pengemudi berkurang akibat ngantuk dan capek Kapolres Musi Rawas AKBP Achmad Gusti Hartono menghimbau kepada para pemudik yang apabila lelah capek dan ngantuk silakan untuk beristirahat di pos baik Pos Pelayanan Pos Pengamanan ataupun Pos Terpadu Jangan dipaksakan untuk melakukan perjalanan karena takut membahayakan para pemudik dan penguna jalan lainnya katanya Sementara itu salah seorang pemudik Saipul 45 yang mudik kedaerah Mandailing Natal Provinsi Sumatera Utara dan hendak balik ke Bekasi Sabtu 7 5 2022 malam sengaja beristirahat di Pos Pengamanan Bukit Beton Kecamatan STL Ulu Terawas Kabupaten Musi Rawas Ia untuk melepas rasa lelah ngantuk bersitirahat sejenak bersama keluarga Iya pak saya dan keluarga sengaja beristirahat sejenak melepas rasa lelah ngantuk bersama keluarga untuk melanjutkan perjalanan arus balik ke Bekasi kata Saipul Saipul menjelaskan dirinya bersama keluarga mudik ke Mandailing Natal Provinsi Sumatera Utara dan hendak balik ke perantauan di Bekasi Karena lumayan lama tidak mudik maka dari itu lebaran tahun ini disempatkan mudik ke kampung halaman jelasnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: