LINGGAUPOS.CO.ID – Mengedit video saat ini semakin praktis berkat hadirnya aplikasi editing video yang fungsional dengan hanya memakai HP saja.
Beragam aplikasi ini tawarkan berbagai fitur menarik yang memudahkan pengguna dalam membuat video berkualitas.
Aplikasi editing video terbaik 2024 untuk HP--Freepik
Melansir dari buku J.Com (2008) berjudul Bikin Keren Video Ponsel, yang dikutip pada Selasa, 12 November 2024, software atau aplikasi editing pada HP bisa dimanfaatkan pengguna untuk mempercantik hasil video.
Jika kamu kebingungan mengedit video selayaknya professional, dan ingin ada aplikasi yang praktis untuk mengedit video hanya memakai HP, harap untuk dapat simak informasi pada artikel ini.
Lantas apa saja, aplikasinya, berikut inilah aplikasi edit video terbaik 2024 yang dapat kamu coba untuk menyempurnakan hasil video.
Apalagi mayoritas aplikasi mengedit ini dapat dengan mudah kamu unduh secara gratis di Google Play Store bagi pengguna Android, dan App Store bagi pengguna HP IOS.
BACA JUGA:Ini 4 Aplikasi Editing Video Gratis Khusus Handphone Tanpa Watermark
1. InShot
Aplikasi InShot ini merupakan aplikasi edit video yang dapat dengan mudah kamu unduh gratis di Play Store dan App Store.
Selain itu, aplikasi ini juga tawarkan beragam fitur professional, seperti memotong, menggabungkan, atau menghapus bagian video, mengatur kecepatan, hingga menambahkan transisi.
Bahkan kamu juga bisa menambahkan musik, teks, efek, dan emoji yang sangat menarik, bahkan ada fitur layout yang stylish untuk foto, sehingga cocok untuk membuat konten Instagram Stories.
BACA JUGA:Anti Goyang, Inilah 3 HP dengan Perekaman Video Stabil dengan Harga Murah!
2. KineMaster
KineMaster ini adalah salah satu aplikasi edit video terpopuler, dan aplikasi tawarkan banyak keunggulan, mulai dari fitur dasar seperti menggabungkan serta memotong video, hingga fitur tambahan seperti music, stiker, gambar, serta teks.
Aplikasi ini diklaim lebih dari 2500 pilihan transisi untuk memperindah video, fleksibilitas fitur ini juga membuat KineMaster cocok dipakai oleh berbagai kalangan.
3. Adobe Premiere Rush