Kumpulan Soal TWK SKD CPNS 2024 dan Jawaban, Buruan Perbanyak Latihan Sekarang!

Rabu 25-09-2024,12:29 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra

E. Tujuan wawasan nusantara

BACA JUGA:Ini Rincian Jumlah Soal SKD CPNS 2024, TWK, TIU, TKP dan Waktu Pengerjaannya

Jawaban: E. Tujuan wawasan nusantara

6. Indonesia merupakan negara kesatuan dengan sistem desentralisasi, dengan adanya pemberian hak otonomi kepada daerah. Pemberian hak otonomi kepada daerah diikuti dengan batasan-batasan agar....

A. Pemerintah pusat mudah dalam penyerahan urusan

B. Dapat menjalankan urusan pemerintah pusat

BACA JUGA:SKD CPNS Dimulai Oktober 2024, Ini Passing Grade Nilai Agar Lulus

C. Daerah mendapatkan pelimpahan wewenang

D. Dapat menjalankan tugas pembantuan

E. Tidak timbul separatisme

Jawabannya: E. Tidak timbul separatisme

BACA JUGA:Kodim 0406 Lubuk Linggau Adakan Apel Gelar Pasukan, Terjunkan 3400 Personil di Pilkada Serentak 2024

7. Paham yang menetapkan agama sebagai hukum politik dalam dunia modern merupakan jenis ideologi.....

A. Liberalisme

B. Fundamentalisme

C. Monarkisme

BACA JUGA:Soal Pilkada Lubuk Linggau 2024, Ini Pesan Pj Wali Kota Koimudin

D. Kapitalisme

Kategori :