Anggur Memiliki Banyak Manfaat untuk Kesehatan, ini 5 Cara Budidayanya Agar Cepat Berbuah

Rabu 17-01-2024,04:30 WIB
Reporter : Agung Perdana
Editor : Agung Perdana

LINGGAUPOS.CO.ID - Anggur memiliki banyak manfaat, mengandung antioksidan yang tinggi, mineral serta nutrisi yang bermanfaat untuk kesehatan. 

Selain itu anggur juga bisa diolah menjadi berbagai macam bentuk olahan. 

Anggur merupakan buah istimewa yang hampir 96 persen bagiannya dapat dimakan.

Tidak banyak orang yang bisa menolak rasa manis anggur yang khas.

BACA JUGA:Resep Es Buah Semangka yang Segar dan Menyehatkan, Yuk Dicoba di Rumah

Kebanyakan anggur yang kita makan merupakan hasil impor.

Padahal, budidaya anggur termasuk bisnis yang menjanjikan dan mudah dilakukan. 

Anggur ini tumbuh baik di daerah subtropis, namun memiliki karakteristik pertumbuhan yang berbeda di daerah tropis. 

Menanam anggur dengan hasil buah yang berkualitas adalah impian banyak orang. Namun mengingat kondisi sumber daya yang tersedia, kita harus bersaing dengan produk impor.

BACA JUGA:Cara Budidaya Buah Semangka, Bisa Jadi Peluang Usaha 2024 

Dikutip dari laman Cybex Kementerian Pertanian RI, Rabu 17 Januari 2024, berikut ini 5 cara budidaya anggur agar cepat berbuah. 

1. Siapkan lahan tanam

Langkah pertama dalam budidaya anggur yakni menyiapkan lahan tanam.

Kemudian, siapkan lahan yang subur dan mudah untuk penyerapan air.

BACA JUGA:Ini 6 Manfaat Buah Semangka untuk Anak, Tapi Ada Waktu Makannya Lho

Kategori :