Harga Buah Pinang di Lubuklinggau Mulai Naik, Berikut Langkah Awal Budidaya Tanaman Pinang

Jumat 12-01-2024,16:30 WIB
Reporter : Budi Santoso
Editor : Budi Santoso

Lalu jarak tanam pinang untuk lahan 1 hektar sekitar 2,7 m x 2,7 m.

BACA JUGA:Wanita Harus Tahu, ini Manfaat Buah Pinang untuk Kesehatan dan Kecantikan Payudara

Selanjutnya buat pemancangan tiang ajir untuk memudahkan kalian dalam menentukan letak lubang tanam dengan jarak teratur. 

Kalian bisa menggunakan ajir yang terbuat dari bambu berdiameter 2 cm dan tinggi 1,5 m. 

Pastikan ujung ajir dibuat meruncing agar mudah ditancapkan pada lahan tanam.

Kalian harus pahami untuk lahan 1 hektar dengan jarak tanam pohon pinang 2,7 m x 2,7 m, setidaknya membutuhkan ajir sebanyak 1.300 buah.

BACA JUGA:7 Manfaat Buah Pinang Muda untuk Menambah Energi dan Stamina Pria Perkasa, Wajib Dicoba!

Langkah selanjutnya buat lubang tanam berukuran 50 cm x 50 cm x 50 cm. 

Isi lubang tanam dengan tanah lapisan atas yang telah dicampur dengan kompos atau pupuk kadang sebanyak 1 kg. 

Lakukan pengolahan tanah setidaknya 7 hari sebelum proses tanam.

Demikian ulasan langkah awal yang harus diketahui sebelum budidaya tanaman pinang.  (*)

Dapatkan update berita setiap hari dari LINGGAUPOS.CO.ID di WhatsApp. Caranya klik DI SINI, kemudian klik tombol ikuti di sudut kanan atas di aplikasi WhatsApp.

 

Kategori :