Inilah 10 Kuliner Unik Indonesia, Berani untuk Mencobanya?

Kamis 11-01-2024,03:30 WIB
Reporter : Siti Nur Asparina Rauda
Editor : Agung Perdana

LINGGAUPOS.CO.ID – Indonesia dikenal sebagai negara yang memiliki suku dan budaya yang beragam. 

Atas keberagaman tersebut, Indonesia juga memiliki ragam kuliner yang tidak kalah uniknya dengan negara lainnya.

Diambil dari berbagai sumber yang dikutip pada Rabu, 10 Januari 2024.

Indonesia merupakan negara yang kaya akan rempah-rempah, dan tidak heran jika Indonesia mempunyai jenis masakan yang lezat dan unik.

BACA JUGA:Ingin Tahu Cara Membuat Es Krim Alpukat di Rumah, Ikuti 3 Langkah Ini

Seluruh daerah di Indonesia punya berbagai jenis masakan unik yang khas dengan cita rasa masing-masing daerah.

Oleh sebab itu, berikut inilah 10 kuliner unik Indonesia yang sudah dirangkum dari berbagai sumber, bernikah kamu untuk mencobanya?

1. Ampiang Dadiah


Ampiang Dadiah--Freepik

Masakan khas Sumatera Barat ini adalah salah satu makanan unik di Indonesia. 

Masakan ini terdiri dari ampiang dan dadih.

Ampiang adalah pangan yang terbuat dari beras ketan yang ditumbuk, sedangkan dadih adalah susu kerbau yang difermentasi.

Susu dadih diolah dengan cara tradisional khas Minangkabau. 

BACA JUGA:Inilah Aneka Resep Kopi Durian, Bikin Sensasi Minum Kopi jadi Berbeda

Yaitu dengan cara disimpan dalam potongan bamboo dan disimpan selama beberapa malam.

Kategori :