Telur banyak mengandung zat besi dan protein. Di samping itu, telur juga kaya vitamin B yang disebut biotin yang membantu proses pertumbuhan rambut.
BACA JUGA:Syarat Perjalanan Naik Kereta Api untuk Libur Natal dan Tahun Baru 2024 Setelah Covid-19 Naik Lagi
Kekurangan vitamin ini dapat menyebabkan rambut rontok.
Nah, bagaimana tertarik mencoba makanan-makanan di atas agar rambut selalu sehat, kuat, dan berkilau. Semoga artikel ini bermanfaat bagi kalian dan selamat mencoba. (*)