32 Peserta Lulus Seleksi Petugas Penyelenggara Haji 2023, Cek Siapa Utusan Lubuklinggau

Jumat 03-02-2023,17:33 WIB
Editor : Budi Santoso

14. Hj Alia Rahmi, utusan Kankemenag Kota Palembang

15. H Ridhuan, utusan Kankemenag Kota Palembang. 

BACA JUGA:Dua Tahun BSI, Laba Tumbuh Impresif 40,68 Persen Capai Rp4,26 Triliun

16. H Muhammad Amin, utusan Kankemenag Kota Prabumulih.

Diketahui sebelumnya Pemerintah Arab Saudi tidak lagi membatasi usia Jemaah Calon Haji (JCH) yang akan berangkat pada musim haji 2023. 

Sebelumnya saat pendemi Covid-19, usia JCH yang berangkat ke Arab Saudi dibatasi kurang dari 65 tahun. 

Selain tidak membatasi usia JCH, Pemerintah Arab Saudi memberikan kuota 221 Ribu jemaah untuk musi haji 2023 yang telah diumumkan Kementerian Agama (Kemenag) secara resmi.

BACA JUGA:Viral! Sedan Mewah Pelat Nomor Merah Berisi Pria dan Wanita Tanpa Baju

Dari 221 Ribu jemaah tersebut rinciannya 203.320 jemaah haji reguler dan 17.680 jemaah haji khusus.

Selain mengumumkan kuota haji 2023, Kementrian Agama RI membuka rekrutmen untuk petugas haji 2023. Pada musim haji 2023 Indonesia mendapat kuota 4.200 orang.

Pendaftaran petugas kloter dan PPIH tingkat kabupaten/kota, dibuka mulai 6-13 Januari 2023. 

Pendaftaran dilakukan secara online melalui Pusaka Super Apps Kementerian Agama pada menu Pendaftaran Petugas Haji.

BACA JUGA:Kode Ini Bisa Untuk Mengecek Kesehatan Baterai Ponsel Android Lho..!

“Peserta mendaftar melalui Pusaka Super Apps Kementerian Agama pada menu Pendaftaran Petugas Haji. Pusaka Super Apps Kemenag bisa didownload melalui iOS dan Playstore," ungkap Direktur Bina Haji Ditjen PHU Arsad Hidayat di Jakarta dikutip dari kemenang.go.id.

Setelah mengunduh aplikasi Pusaka Super Apps Kemenag, pelamar bisa langsung mendaftar. 

Selain itu, Ditjen PHU juga menetapkan syarat khusus bagi calon petugas haji 2023, baik untuk formasi PPIH Kloter maupun Arab Saudi.

Kategori :