Rasanya Unik, Inilah Resep Cumi Bumbu Petis, Olahan Tradisional yang Sederhana Cocok untuk Buka Puasa Ramadan

Cumi Bumbu Petis.--Instagram @dapur_maretta
LINGGAUPOS.CO.ID – Cumi-cumi merupakan protein laut yang banyak difavoritkan banyak orang, dan ada saja olahannya yakni mulai dari digoreng tepung, asam manis, bumbu saus tiram, dan lain sebagainya.
Namun, pernahkah kamu mendengar cumi dimasak dengan bumbu petis? Yang mana, petis sendiri adalah bumbu olahan berbentuk pasta yang juga berasal dari hasil laut seperti ikan atau udang.
Melansir dari laman media online Indonesia yang dikutip pada Sabtu, 15 Maret 2025, petis terkenal dari daerah pesisir Jawa Timur, seperti Madura, Surabaya, Gresik, Lamongan, Tuban, juga Banyuwangi.
Karena berasal dari sari laut, petis ini bercita rasa gurih, dan biasanya digunakan sebagai bumbu penyedap untuk rujak, tahu campur, ataupun tahu tek dan lainnya.
BACA JUGA:Dijamin Bersarang Anti Gagal! Intip Resep Makanan Bika Ambon Khas Medan yang Viral di TikTok
Jika kamu tertarik untuk mencoba masak olahan cumi bumbu petis yang tradisional dan sederhana, yuk ada baiknya simak resepnya di bawah ini.
Bahan:
- 300 gram cumi, potong-potong dan kerat-kerat
- 1 sdm petis udang
BACA JUGA:Seger Banget! Intip Resep Coconut Milkshake ala Singapura, Cocok untuk Pelepas Dahaga Buka Puasa Ramadan
- 10 buah cabai rawit merah
- 1 sdm kecap manis
- 150 ml santan dari 1/2 butir kelapa
- 1 sdm air asam jawa
BACA JUGA:Auto Nambah Terus! Inilah Resep Cumi Pete Balado, Menu Buka Puasa Ramadan yang Lezat dan Menggugah Selera
- 2 sdm minyak untuk menumis
Bumbu Halus:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: