10 Lowongan Kerja di Central Billiard Lubuk Linggau
berikut informasi lowongan kerja di Central Billiard Lubuk Linggau. --
LINGGAUPOS.CO.ID – Info penting bagi kamu yang sedang mencari pekerjaan di Kota Lubuk Linggau dan sekitarnya.
Saat ini Central Billiard akan membuka cabang di Kota Lubuk Linggau dan tentunya membutuhkan calon karyawan baru untuk bergabung dengan tim mereka.
Central Billiard Lubuk Linggau adalah area tempat bermain billiard tanpa judi yang mengedepankan kepuasan pelanggan.
Serta kualitas pelayanan terbaik dan juga menyediakan pembinaan atlet muda. Central Billiard Lubuk Linggau saat ini sedang membuka lowongan kerja untuk 10 posisi yang kosong, dengan kualifikasi sebagai berikut.
BACA JUGA:3 Lowongan Kerja di Garuda Food Penempatan Palembang dan Lubuk Linggau
Billiard menjadi olahraga yang belum banyak yang mengikutinya, padahal bola sodok ini juga memiliki banyak manfaat.
Di Palembang banyak sekali tempat bermain billiard dengan tempat nyaman, dan kualitas terbaik dan salah satunya yaitu Central Billiard.
Tempat ini menjadi salah satu tempat main billiard yang sangat direkomendasikan, buat kamu yang menggemari olahraga bola sodok.
Central Billiard Lubuk Linggau beralamat di Jalan Yos Sudarso, Kelurahan Majapahit, Kecamatan Lubuk Linggau Timur I, Kota Lubuk Linggau, Provinsi Sumatera Selatan, Kode Pos 31626, Indonesia.
BACA JUGA:2 Lowongan Kerja di Bimbingan Belajar Pena Taruna, Penempatan Jambi, Bengkulu dan Bangka Belitung
Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID pada Jumat, 24 Januari 2025 melalui Instagram @central.billiard.lubuklinggau berikut informasi lowongan kerja di Central Billiard Lubuk Linggau.
Posisi yang dibutuhkan:
1. Racker (Penyusun Bola)
2. Waiters
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: