Menpan RB Bocorkan Pendaftaran CPNS 2025, Begini Informasinya

Menpan RB Bocorkan Pendaftaran CPNS 2025, Begini Informasinya

CPNS 2025--

BACA JUGA:Tidak Lulus CPNS 2024, Begini Cara dan Syarat Melakukan Sanggah, Buruan Simak

Perubahan tersebut dilakukan guna meningkatkan efektivitas kerja pemerintahan, yang secara langsung menciptakan kebutuhan tenaga ASN di kementerian dan lembaga yang baru tersebut.

Tentuntunya hal ini membuka peluang besar bagi calon pelamar CPNS, yang ingin bergabung sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) melalui seleksi CPNS di tahun 2025.

Meski demikian, Menpan RB dalam hal ini juga mengingatkan bahwa proses seleksi CPNS 2024 harus diselesaikan terlebih dahulu untuk menghindari penumpukan jadwal dan kebingungan di anatara pelamar.

Makanya, hingga saat ini belum ada jadwal resmi terkait pembukaan seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2025, belum diumumkan.

BACA JUGA:Saksi Kunci Tewasnya Pekerja di Tiang Listrik Diantar ke Polres Lubuk Linggau

Adapun jika mengacu pada jadwal di tahun-tahun sebelumnya, kemungkinan besar seleksi  CPNS akan dibuka pada Agustus 2025.

Calon pelamar disarankan untuk terus memantau informasi resmi mengenai formasi dan kebutuhan ASN untuk 2025 di berbagai platform media sosial yang terkait. 

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: