SNPMB 2025, ini Jadwal Lengkap SNPB-SNBT, Catat Tanggalnya
Jadwal SNPMB 2025--
• Pendaftaran SNBP: 4-18 Februari 2025
• Pengumuman Hasil SNBP: 18 Maret 2025
• Masa unduh Kartu Peserta SNBP: 4 Februari-30 April 2025
2. Jadwal UTBK-SNBT 2025
• Registrasi Akun SNPMB Siswa: 13 Januari-27 Maret 2025
• Pendaftaran UTBK-SNBT: 11-27 Maret 2025
• Pelaksanaan UTBK: 23 April-3 Mei 2025
• Pengumuman Hasil SNBT: 28 Mei 2025
• Masa unduh Sertifikat UTBK: 3 Juni-31 Juli 2025
Cara Registrasi Akun SNPMB Bagi Siswa
1. Anda buka situs https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/
BACA JUGA:Makan Bergizi Gratis Dinikmati Pelajar di 26 Provinsi, Mulai Hari Ini Senin 6 Januari 2025
2. Lalu klik pada tombol “Masuk”
3. Selanjutnya plih “daftar Akun”
4. Kemudian klik pada “Daftar” pada bagian Siswa
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: