Ciptakan Suasana Segar, Inilah 5 Inspirasi Desain Dapur Terbuka dengan Taman di Belakang Rumah yang Estetik
Dapur Outdoor dengan Kombinasi Nuansa Modern dan Natural.--Pinterest
BACA JUGA:5 Rekomendasi Kitchen Set Minimalis untuk Dapur Mungil Rumah Anda Agar Terlihat Rapi dan Bersih
Dengan material alami berwarna abu-abu dan peralatan masak yang lengkap, dapur ini sempurna untuk mengadakan pesta BBQ di luar ruangan.
Selain itu, dapur ini dilengkapi dengan island yang memungkinkan anggota keluarga berinteraksi sambil memasak bersama.
Sentuhan klasik modern ini akan memberikan kesan elegan namun tetap fungsional.
3. Dapur terbuka modern dengan akses taman dan kolam
BACA JUGA:10 Inspirasi Desain Interior Dapur yang Unik Menjadi Tempat yang Bersih dan Elegan
Dapur yang satu ini memiliki akses istimewa ke dua area luar ruangan, yakni kolam renang di satu sisi dan taman di sisi lainnya.
Dapur berbentuk L ini memiliki area kerja yang luas dan meja makan besar yang cocok untuk mengundang banyak tamu.
Desainnya modern dan simpel, namun fungsional untuk berbagai aktivitas keluarga, dari memasak hingga bersantai.
4. Dapur terbuka mewah minimalis
BACA JUGA:6 Inspirasi Desain Dapur Rumah Type 36 untuk Membuat Rumah Semakin Bagus, Yuk Bunda Dicoba!
Jika rumah Anda memiliki interior bergaya mewah minimalis, dapur terbuka juga bisa dirancang dengan nuansa serupa.
Desain dapur ini didominasi warna beige dengan backsplash dari marmer bookmatch yang memberikan kesan mewah.
Pencahayaan indirect di sisi kanan dan kiri menambah kesan elegan, menjadikan dapur ini tidak hanya tempat memasak, tetapi juga ruang untuk menikmati waktu bersama.
5. Dapur outdoor dengan kombinasi nuansa modern dan natural
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: