Wajib Punya! Inilah 5 Case HP Tahan Banting dan Air, Intip Bahannya
Case HP Spigen Neo Hybrid--Instagram @rpsoman8
Walaupun tipis, namun case ini diklaim punya bumper penyerap benturan yang melindungi HP dari guncangan serta benturan yang tak terduga.
BACA JUGA:Kamera Setara DSLR, Intip 3 Rekomendasi HP Huawei Terbaik 2024 untuk Fotografi
Saat membeli Ringke Fusion, pengguna juga bakal mendapatkan pelindung layar tambahan guna proteksi lebih lengkap.
3. UAG Plasma XTE Pro
Apabila kamu sering beraktivitas di luar ruangan serta membutuhkan perlindungan ekstra, UAG Plasma XTE Pro dapat jadi pilihan terbaik.
Bahkan case ini dirancang dengan ketahanan yang tinggi, sehingga mampu melindungi HP dari ketinggian jatuh hingga 6 meter.
BACA JUGA:Bersiaplah! HP Asus ROG Phone 9 Bakal Segera Rilis di Indonesia, Spesifikasinya Bikin Ketar-Ketir
Walaupun demikian, case UAG tetap ringan dengan desain minimalis, sehingga HP ini tak terlihat tebal, dengan tampilan yang futuristic turut jadi daya tarik tersendiri untuk pecinta teknologi.
4. Brooklyn Slim Case
Brooklyn Slim Case sesuai untuk pengguna yang inginkan case tipis namun tetap tahan banting.
Adapun perlindungan HP ini dibuat dari material TPU dan PC yang dikenal sangat kuat dan presisi.
BACA JUGA:Makin Canggih! LG Display Sukses Kembangkan Layar Melar Pertama di Dunia
Terdapat teknologi Black High Precision yang memastikan setiap lubang tombol presisi, sehingga memudahkan pengguna dalam mengakses tombol pada HP.
Bahkan case ini juga turut dilengkapi dengan Full Protection Shockproof yang melindungi seluruh bodi HP tanpa terkecuali.
5. XUNDD ShockProof Protective Case
XUNDD ShockProof Protective Case punya perlindungan 360 derajat yang terbuat dari kombinasi material TPU di bagian pinggir serta akrilik tahan gores pada bagian belakangnya.
BACA JUGA:Nokia Dragon 2024 Bakal Hadirkan Baterai Badak 7110mAh hingga Kamera Unggulan, Intip di Sini
Dengan ketebalan sekitar 1 mm, case ini tetap terasa nyaman digenggam serta tak membuat HP terlihat tebal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: