9 Program Ramah Pro untuk Musi Rawas Mantab Berkelanjutan
Bupati Mura Hj Ratna Machmud mampu merealisasikan 9 program sesuai dengan visi-misinya dikemas dalam Musi Rawas Mantab kurang dari 3,5 tahun--
BACA JUGA:4 Rekomendasi HP iPhone di Bawah Rp10 Jutaan di Oktober 2024, Performa Dijamin Tangguh!
Untuk mengembalikan Kabupaten Musi Rawas sebagai daerah lumbung pangan, revitalisasi pertanian terus digalakkan sejak tahun 2021.
Sebagai contoh, padi dari sisi hulu diantaranya penyediaan pupuk yang tepat waktu dengan tidak mengabaikan kelestarian lingkungan, penyediaan alat pertanian yang dapat menekan biaya pengolahan tanah.
Sehingga dapat menyediakan produk dengan harga bersaing, dan mampu dijangkau konsumen.
Bahkan, menerima penghargaan tingkat nasional atas dedikasinya dalam memajukan sektor pertanian di Kabupaten Musi Rawas.
BACA JUGA:Baru Berdiri, SMPIT PGRI Lubuk Linggau Tunjukan Eksistensi, Tuai Berbagai Prestasi
Penghargaan tersebut berupa tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya yang diserahkan langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Ir H Joko Widodo, melalui Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo.
Acara penyerahan penghargaan ini berlangsung saat puncak kegiatan Pekan Nasional (Penas) Petani Nelayan Indonesia XVI di Koto Tengah, Kota Padang, Sumatera Barat tahun 2023.
6.Gratis Memberangkatkan 100 Orang Umroh Setiap Tahun
Program ini telah dicanangkan Ratna Machmud sejak tahun 2021 dirinya menjadi Bupati Musi Rawas. Periode kali ini, Ratna tetap menggulirkan program tersebut.
BACA JUGA:Tecno Spark 30C: HP Rp1 Jutaan yang Pakai Sensor Sony IMX582, Ini Keunggulannya
Pasalnya, antrian panjang untuk menunaikan Ibadah Haji setiap tahun, terkadang harapan untuk pergi ke tanah suci pupus.
Namun melalui program Ibadah Umroh gratis, para tokoh agama yang rindu akan beribadah ke tanah suci Makkah, tidak perlu menunggu lama, karena ada program Ibadah Umroh gratis.
Serta, program ibadah umroh gratis bagi tokoh agama adalah bentuk apresiasi kepada para tokoh agama yang dengan suka rela memberikan pemahaman tentang agama di Desa masing masing.
7.Jalan Mulus Sampai Masuk Desa
Mewujudkan impian masyarakat yang mendambakan adanya akses jalan mulus hingga ke pelosok desa, tentu jadi fokus pelayanan bagi Hj Ratna Machmud.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: