5 Pilihan HP iPhone Murah dan Paling Pas untuk Dibeli di Akhir 2024, Buruan Cek!
HP iPhone 11--Shopee
3. iPhone 13
Membawa inovasi desain kamera mnyilang, pilihan HP iPhone 13 ini membawa nuansa baru serta lebih fresh.
BACA JUGA:HP Legend Ikonik Mirip iPhone 15, Inilah Tampilan Nokia 2300 5G yang Hadirkan Teknologi Terbaru
Untuk kamera ultrawide-nya ini juga jauh lebih baik daripada generasi sebelumnya, termasuk untuk pemotretan di kondisi minim cahaya.
Adapun chipset A15 Bionic di dalamnya ini menjanjikan performa 27 persen lebih kencang dibandingkan dengan A14.
Selain itu, memori internalnya ini memakai jenis NVMe yang lebih kencang dalam hal membaca data.
Untuk kamu yang hobi fotografi, HP iPhone 13 ini masih jadi salah satu HP iPhone terbaik di 2024, terutama dengan harga yang semakin murah.
BACA JUGA:Punya Kamera Boba hingga Fitur ala Dynamic Island, Inilah 5 HP yang Mirip iPhone, Buruan Cek!
4. iPhone 14
Untuk kamu yang ingin HP dengan kapasitas RAM lebih besar, iPhone 14 adalah jawabannya.
Salah satu fitur menarik dari iPhone 14 ini yaitu Always on Display yang memungkinkan pengguna untuk melihat notifikasi tanpa harus membuka kunci layar.
Kemudian desain belakangnya ini memakai kaca serta frame aluminium, serta sertifikasi IP68, membuatnya semakin terasa premium.
BACA JUGA:Seri 16 Sudah Resmi Rilis, Ini 7 Pilihan HP iPhone yang Harganya Anjlok di September 2024, Buruan Cek!
Turut ditambah lagi adanya dukungan pengisian daya nirkabel MagSafe yang semakin memudahkan pengguna dalam pengisian daya.
5. iPhone 15
pilihan terakhir yakni iPhone 15 yang hadir sebagai opsi yang paling fresh di daftar ini, dengan desain lebih halus, warna baru menawan, hingga layar Dynamic Island yang interaktif.
HP iPhone 15 ini menjadi pilihan tepat bagi kamu yang ingin HP iPhone 2024 dengan tampilan modern.
BACA JUGA:Cerita Istri Pegawai Toko iPhone Lubuk Linggau yang Ditemukan Tak Bernyawa
Selain itu, chipset A16 Bionic ini juga dapat memastikan performa HP ini super cepat, dan menariknya HP iPhone 15 sudah beralih memakai port USB-C, menjadikannya lebih compatible dengan berbagai HP lainnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: